mengamanahkan (root: amanah)

 : 
Kata Benda, Kata Sifat, Kata Kerja
 : 
amanahmengamanahkanpengamanah 

mengamanahkan [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

1ama·nah n kerabat

2ama·nah 1 n sesuatu yg dipercayakan (dititipkan) kpd orang lain: kemerdekaan Indonesia merupakan -- dr para pahlawan bangsa; 2 n keamanan; ketenteraman: bahagia dan -- yg sukar dicari; 3 a dapat dipercaya (boleh dipercaya); setia: temanku adalah orang --;
meng·a·ma·nah·kan v mempercayakan (kpd); menitipkan: saudagar itu ~ hartanya kpd saudaranya;
peng·a·ma·nah n orang yg mengamanahkan

3ama·nah Ar n bidang hukum; kekuatan

mengamanahkan [THESAURUS]

1amanah a baik, benar, tepercaya, ikhlas, jujur, lurus, lurus akal, lurus hati, mukhlis, mustakim, sadik, tulus hati, tulus ikhlas;
ant khianat

mengamanahkan v memercayakan, mempertanggungjawabkan, menitipkan

mengamanahkan [KAMUS SEASITE]

amanah
Definisi Singkatnull
Definisi InggrisBER--: instruct, issue an order. MENG--I: deliver a speech, give advice. MENG--KAN: 1. entrust, commit. 2. instruct, order. 3. delicate, set aside.
Contoh see amanat =>

mengamanahkan [KAMUS GLOBAL]

incorruptible ks. tidak dapat disuapi.

trust kb. kepercayaan. 2 Bus.: perserikatan. -kkt. 1 mempercayai, percaya kepada. 2 mempercayakan kepada. -trusted ks. dipercayai. t. friend teman yang dapat dipercayai. -trusting ks. penuh kepercayaan.


For further exploring for "mengamanahkan" in Webster Dictionary Online


TIP #17: Gunakan Pencarian Universal untuk mencari pasal, ayat, referensi, kata atau nomor strong. [SEMUA]
dibuat dalam 0.29 detik
dipersembahkan oleh YLSA