menegun (root: tegun)

 : 
Kata Sifat, Kata Kerja
 : 
tegunbertegunmenegunterteguntertegun-tegun 

menegun [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

1te·gun v, ber·te·gun v berhenti sebentar: dahan menganjur tempat tupai ~;
me·ne·gun v bertegun;
ter·te·gun v (tiba-tiba) berdiri tegak (tidak bergerak, tercengang, dsb): orang desa itu ~ melihat mobil bersimpang siur di jalan raya; 2 terhenti; (sekonyong-konyong) berhenti atau terdiam: tiba-tiba ia berhenti dan ~ melihat orang datang menghampirinya;
ter·te·gun-te·gun v terhenti-henti; tertahan-tahan; sebentar-sebentar berhenti: begitu memasuki halaman rumah bekas istrinya, hatinya berdebar-debar dan langkahnya ~; suaranya ~

2te·gun a kuat dan tegar: ia -- sbg serdadu jaga

menegun [THESAURUS]

1tegun, tertegun v tercengang, tergemap, terheran-heran, terpana, terpegun, tersendat; terdiam, terhenti

menegun [KAMUS SEASITE]

tegun : : : Berhenti sebentar karena kaget/heran; cengang.
Definisi SingkatTER-: stopped in supprise, taken aback.
Definisi InggrisTER-: stopped in supprise, taken aback.
Contoh Saya sempat TERTEGUN ketika melihatnya sangat berubah. => I was TAKEN ABACK when I saw him changed so much.
Dengarkan kata



TIP #32: Gunakan Pencarian Khusus untuk melakukan pencarian Teks Alkitab, Tafsiran/Catatan, Studi Kamus, Ilustrasi, Artikel, Ref. Silang, Leksikon, Pertanyaan-Pertanyaan, Gambar, Himne, Topikal. Anda juga dapat mencari bahan-bahan yang berkaitan dengan ayat-ayat yang anda inginkan melalui pencarian Referensi Ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 1.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA