PAGI

Jumlah dalam TB : 153 dalam 142 ayat
(dalam OT: 147 dalam 136 ayat)
(dalam NT: 6 dalam 6 ayat)
Keluarga Kata untuk kata "pagi" dalam TB (209/19) : pagi (147x/6x); pagi-pagi (56x/13x); Paginya (6x/0x);
Hebrew : <01242> 130x; <01242 01242> 12x; <07925> 2x; <0216> 1x;
Greek : <4404> 3x; <395> 1x; <3722> 1x;
Toggle Terjemahan
Toggle Definisi
Sembunyikan

IBRANI

Strong# / Frek.Definisi & Terjemahan
<01242> 154 (dari 214)
rqb boqer
Definisi : --n m (noun masculine)-- 1) pagi, waktu subuh 1a) pagi 1a1) dari akhir malam 1a2) dari datangnya cahaya hari 1a3) dari datangnya matahari terbit 1a4) dari awal hari 1a5) dari keceriaan yang cerah setelah malam yang penuh kesulitan (kiasan) 1b) esok, hari berikutnya, pagi berikutnya
Dalam TB :
<07925> 2 (dari 65)
Mkv shakam
Definisi : --v (verb)-- 1) bangkit atau memulai lebih awal 1a) (Hiphil) 1a1) bangkit lebih awal, memulai lebih awal 1a2) awal (sebagai kata keterangan)
Dalam TB :
<0216> 1 (dari 122)
rwa 'owr
Definisi : --n f (noun feminime)-- 1) cahaya 1a) cahaya hari 1b) cahaya benda-benda langit (bulan, matahari, bintang) 1c) fajar, pagi, cahaya pagi 1d) siang 1e) petir 1f) cahaya lampu 1g) cahaya kehidupan 1h) cahaya kemakmuran 1i) cahaya pengajaran 1j) cahaya wajah (kiasan) 1k) Jehovah sebagai cahaya Israel
Dalam TB :
<00000> 2
--
Toggle Terjemahan
Toggle Definisi
Sembunyikan

YUNANI

Strong# / Frek.Definisi & Terjemahan
<4404> 3 (dari 12)
prwi proi
Definisi : --adv (adverb)-- 1) di pagi hari, lebih awal 2) jaga keempat malam, dari jam 3 pagi sampai sekitar jam 6
Dalam TB :
<395> 1 (dari 11)
anatolh anatole
Definisi : --n f (noun feminime)-- 1) terbit (matahari dan bintang) 2) timur (arah terbitnya matahari)
Dalam TB :
<3722> 1 (dari 3)
oryrov orthros
Definisi : --n m (noun masculine)-- 1) fajar, subuh 2) di awal subuh, di fajar, pagi-pagi sekali
Dalam TB :
<0000> 1
--
Sembunyikan

Konkordansi PL

rqb <01242> Kej 1:5 ... Jadilah petang dan jadilah pagi , itulah hari pertama.
rqb <01242> Kej 1:8 ... Jadilah petang dan jadilah pagi , itulah hari kedua.
rqb <01242> Kej 1:13 Jadilah petang dan jadilah pagi , itulah hari ketiga.
rqb <01242> Kej 1:19 Jadilah petang dan jadilah pagi , itulah hari keempat.
rqb <01242> Kej 1:23 Jadilah petang dan jadilah pagi , itulah hari kelima.
rqb <01242> Kej 1:31 ... Jadilah petang dan jadilah pagi , itulah hari keenam.
Mtmkshw <07925> Kej 19:2 ... basuhlah kakimu, maka besok pagi tuan-tuan boleh melanjutkan ...
rqbb <01242> Kej 29:25 Tetapi pada waktu pagi tampaklah bahwa itu Lea! Lalu ...
rqbb <01242> Kej 40:6 Ketika pada waktu pagi Yusuf datang kepada mereka, ...
rqbb <01242> Kej 41:8 Pada waktu pagi gelisahlah hatinya, lalu ...
rqbb <01242> Kej 49:27 ... yang menerkam; pada waktu pagi ia memakan mangsanya dan pada ...
rqbb <01242> Kel 7:15 ... kepada Firaun pada waktu pagi , pada waktu biasanya ia keluar ...
rqbh <01242> Kel 10:13 ... dan setelah hari pagi , angin timur membawa belalang.
rqb <01242> Kel 12:10 ... dari daging itu sampai pagi ; apa yang tinggal sampai pagi ...
rqb <01242> Kel 12:10 ... pagi; apa yang tinggal sampai pagi kamu bakarlah habis dengan ...
rqb <01242> Kel 12:22 ... keluar pintu rumahnya sampai pagi .
rqbh <01242> Kel 14:24 Dan pada waktu jaga pagi , TUHAN yang di dalam tiang api ...
rqb <01242> Kel 14:27 ... ke atas laut, maka menjelang pagi berbaliklah air laut ke ...
rqbw <01242> Kel 16:7 Dan besok pagi kamu melihat kemuliaan TUHAN, ...
rqbb <01242> Kel 16:8 ... sampai kenyang pada waktu pagi , karena TUHAN telah mendengar ...
rqbbw <01242> Kel 16:12 ... makan daging dan pada waktu pagi kamu akan kenyang makan roti; ...
rqbbw <01242> Kel 16:13 ... itu; dan pada waktu pagi terletaklah embun sekeliling ...
rqb <01242> Kel 16:19 ... dari padanya sampai pagi ."
rqb <01242> Kel 16:20 ... dari padanya sampai pagi , lalu berulat dan berbau ...
rqbb rqbb <01242 01242> Kel 16:21 Setiap pagi mereka memungutnya, tiap-tiap ...
rqbh <01242> Kel 16:23 ... untuk disimpan sampai pagi ."
rqbh <01242> Kel 18:13 ... berdiri di depan Musa, dari pagi sampai petang.
rqb <01242> Kel 18:14 ... itu berdiri di depanmu dari pagi sampai petang?"
rqb <01242> Kel 23:18 ... hari raya-Ku bermalam sampai pagi .
rqb <01242> Kel 27:21 ... dari petang sampai pagi di hadapan TUHAN. Itulah ...
rqbh <01242> Kel 29:34 ... dan dari roti itu sampai pagi , haruslah kaubakar habis yang ...
rqbb <01242> Kel 29:39 ... haruslah kauolah pada waktu pagi dan domba yang lain kauolah ...
rqbh <01242> Kel 29:41 ... korban curahannya pada waktu pagi harus engkau mengolahnya ...
rqbb rqbb <01242 01242> Kel 30:7 ... dari wangi-wangian; tiap-tiap pagi , apabila ia membersihkan ...
rqbl <01242> Kel 34:2 Bersiaplah menjelang pagi dan naiklah pada waktu pagi ...
rqbb <01242> Kel 34:2 ... pagi dan naiklah pada waktu pagi ke atas gunung Sinai; ...
rqbl <01242> Kel 34:25 ... raya Paskah bermalam sampai pagi .
rqbb rqbb <01242 01242> Kel 36:3 ... kepada Musa tiap-tiap pagi .
rqbh <01242> Im 6:9 ... mezbah semalam-malaman sampai pagi , dan api mezbah haruslah ...
rqbb rqbb <01242 01242> Im 6:12 ... dibiarkan padam. Tiap-tiap pagi imam harus menaruh kayu di ...
rqbb <01242> Im 6:20 ... tetap, setengahnya pada waktu pagi dan setengahnya pada waktu ...
rqb <01242> Im 7:15 ... janganlah ditinggalkan sampai pagi .
rqbh <01242> Im 9:17 ... korban bakaran pada waktu pagi .
rqb <01242> Im 22:30 ... apa-apa dari padanya sampai pagi ; Akulah TUHAN.
rqb <01242> Im 24:3 ... Pertemuan, dari petang sampai pagi , di hadapan TUHAN. Itulah ...
rqb <01242> Bil 9:12 ... sebagian dari padanya sampai pagi , dan satu tulangpun tidak ...
rqb <01242> Bil 9:15 ... dan pada waktu malam sampai pagi awan itu ada di atas Kemah ...
rqb <01242> Bil 9:21 ... tinggal dari petang sampai pagi ; ketika awan itu naik pada ...
rqbb <01242> Bil 9:21 ... awan itu naik pada waktu pagi , merekapun berangkatlah; baik ...
rqb <01242> Bil 16:5 ... segenap kumpulannya: "Besok pagi TUHAN akan memberitahukan, ...
Tampilkan Selanjutnya
Sembunyikan

Konkordansi PB

prwi <4404> Mat 16:3 dan pada pagi hari, karena langit merah dan ...
-- Mat 20:3 Kira-kira pukul sembilan pagi ia keluar pula dan dilihatnya ...
anatolh <395> Luk 1:78 ... Ia akan melawat kita, Surya pagi dari tempat yang tinggi,
prwi <4404> Yoh 18:28 ... Ketika itu hari masih pagi . Mereka sendiri tidak masuk ke ...
oryron <3722> Kis 5:21 ... pesan itu, dan menjelang pagi masuklah mereka ke dalam Bait ...
prwi <4404> Kis 28:23 ... Hal itu berlangsung dari pagi sampai sore.


TIP #22: Untuk membuka tautan pada Boks Temuan di jendela baru, gunakan klik kanan. [SEMUA]
dibuat dalam 0.06 detik
dipersembahkan oleh YLSA