: A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z
Getah Harum | Geter | Gether | Gethsemane | Geuel | Gezer | Giah | Gibar | Gibbar | Gibbethon | Gibeah
Daftar Isi
HEBREW: 1507 rzg Gezer
ENSIKLOPEDIA: GEZER
MYSABDA: Gezer

Gezer

Dalam versi-versi Alkitab:

Gezer: BIS FAYH TB TL
karang yang curam. Yos 10:33. tempat yang sudah terkerat. 2Sam 5:25.
NETBible Maps:
Map7 D2
Map8 G2
Map9 B1
OT4 B6
OT5 B6
Indo3 B4
Indo4 A4

Peta Google: Gezer (31° 52´, 34° 55´);

Ibrani

Strongs #01507: rzg Gezer

Gazer or Gezer = "portion"

1) a Levitical city on the border of Ephraim

1507 Gezer gheh'-zer

the same as 1506; Gezer, a place in Palestine: KJV -- Gazer, Gezer.
see HEBREW for 01506

GEZER [ensiklopedia]

Pada zaman kuno Gezer merupakan kota agak penting; letaknya pada jalur lintas Yope-Yerusalem. Aslinya adalah kota kerajaan Kanaan dan merupakan kubu pertahanan; direbut oleh orang Mesir pada zaman pemerintahan dinasti 18, dan ditempatkan di bawah seorang gubernur. Gezer kembali mendapat sedikit kemerdekaan pada pemerintahan Horam sebagai rajanya, sewaktu Israel memasuki tanah Kanaan. Dalam suatu persekutuan dengan Lakhis melawan Israel, Horam terbunuh (Yos 10:33), tapi orang Israel gagal menduduki Gezer. Walaupun demikian Gezer masuk wilayah kekuasaan Efraim dan wajib membayar upeti, dan kemudian ditetapkan sebagai kota orang Lewi.

Menurut suatu prasasti dari masa pemerintahan Firaun Merenptah (lk 1224 sM), Mesir kembali menaklukkan Gezer tidak lama sesudah Israel menduduki Kanaan. Gezer belum milik Israel sampai zaman Salomo, sebab barulah pada zaman itu Gezer diberikan oleh Firaun sebagai hadiah kepada putrinya, istri Salomo (1 Raj 9:16), dan Salomo membangunnya kembali. Gezer berkali-kali muncul dalam perjuangan Makabe. Penggalian-penggalian yg luas telah dilakukan di Gezer dan menghasilkan beberapa penemuan penting, di antaranya *kalender Gezer yg masyhur itu, yakni syair karya seorang anak sekolah untuk membantunya menghafalkan musim-musim bercocok tanam; tulisannya mirip dengan yg terdapat pada Batu Moab.

KEPUSTAKAAN. R. A. S Macalister, The Excavations of Gezer, 1912. W. G Dever (red), Gezer 1, 2 dst, 1970, 1974; EAEHL, hlm 428-443. MAM/JMP

Gezer [MYSABDA]

Gezer

location
Definisi : Kota Orang Kanaan; Wilayah kekuasaan Bani Efraim; Kota
Nomor Strong : H1507
Kata Asli : גֶּזֶר; גֶּ֫זֶר



TIP #21: Untuk mempelajari Sejarah/Latar Belakang kitab/pasal Alkitab, gunakan Boks Temuan pada Tampilan Alkitab. [SEMUA]
dibuat dalam 0.08 detik
dipersembahkan oleh YLSA