Lihat definisi kata "Titus" dalam Studi Kamus Alkitab

Titus

Biodata Titus

TITUS [Biodata]

Disebut pertama2 Kor 2:13
Namanya disebut12 X
Kitab yang menyebut2 Korintus, Galatia, 2 Timotius dan Titus.
PekerjaanPenginjil dan gembala.
Terakhir disebutTit 1:4
Fakta pentingPaulus mengalamatkan Surat di Perjanjian Barunya kepadanya.
Ringkasan
  1. I. Titus, seorang:
    1. A. Dia adalah orang kafir Gerika, mungkin dari Siria Antiokia.
    2. B. Paulus mungkin memimpin dia kepada Kristus. Kis 11:26; Tit 1:4
    3. C. Sementara orang percaya bahwa ia saudara Lukas
    4. D. Dia adalah salah satu yang dipercaya Paulus.
      1. 1. Kesejatiannya sebagai anaknya yang sungguh di dalam iman.Tit 1: 4.
      2. 2. Saudara rohaninya. 2 Kor 2:13
      3. 3. Pasangan dah penolongnya. 2 Kor 8:23
      4. 4. Teladan yang positif. 2 Kor 8:23
  2. II. Titus, seorang utusan Injil.
    1. A. Ia menyertai Paulus ke Yerusalem. Gal 2:1,3
    2. B. Ia bekerjasama dengan Paulus selama misinya yang ketiga
  3. III. Titus, Utusan
    1. A. Paulus mempelajari saat di Efesus untuk meluruskan persoalan di Korintus mengenai perlawanan terhadapnya.
    2. B. Usaha untuk membetulkan, dia mengirim surat lewat Titus kepada Gereja tersebut. 2 Kor 2:4; 7:8
    3. C. Surat itu mungkin 1 Korintus, atau sebuah surat yang hilang.
    4. D. Paulus ingin mengetahui hasil surat itu, ia pergi ke Troas di Makedonia, mencari Titus.
      1. 1. Dukacitanya karena tidak menemukan Titus di Troas.2 Kor 2:12-13. Bahkan di Makedoniapun tidak ada ketenangan. 2 Kor 7:5
      2. 2. Kegembiraan atas bertemunya Titus di Makedonia. 2 Kor 7:6-7,15
    5. E. Dengan surat Paulus, kebanyakan orang Korintus menyesali permusuhan melawan rasul, namun masih ada oposisi.
    6. F. Paulus menulis 2 Korintus dan mengirim lewat Titus dan saudara lainnya. 2 Kor 8:16-24
  4. IV. Titus, Pelayan. Tit 1:5
    1. A. Menegur orang Kreta yang hidupnya tidak tertib. Tit 1:10-13
    2. B. Menolak semua.bidat dan memperingatkan guru palsu. Tit 3:10
    3. C. Memberitakan pengajaran yang sehat. Tit 2:1
    4. D. Menghindari untuk berpikir yang sifatnya kebodohan. Tit 3:9
    5. E. Memacu dengan semua kewibawaan. Tit 2:15
    6. F. Bertemu dengan rasul di Nikopolis. Tit 3:12
    7. G. Menolong Zenas dan Apolos dalam perjalanan Tit 3:13
Lihat definisi kata "Titus" dalam Studi Kamus Alkitab
Titus: diperlindungi. 2Kor 2:13.


TIP #15: Gunakan tautan Nomor Strong untuk mempelajari teks asli Ibrani dan Yunani. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA