Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Ulangan 1:7

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Ul 1:7

Majulah, berangkatlah, pergilah ke pegunungan orang Amori t  dan kepada semua tetangga mereka di Araba-Yordan, u  di Pegunungan, di Daerah Bukit, di Tanah Negeb v  dan di tepi pantai laut, yakni negeri orang Kanaan, w  dan ke gunung Libanon x  sampai Efrat, y  sungai besar itu.

AYT (2018)

Pergilah ke negeri perbukitan tempat tinggal orang Amori dan ke semua negeri tetangganya, daerah perbukitan, lereng sebelah barat, wilayah selatan, dan daerah pantai. Pergilah melewati tanah Kanaan dan Lebanon sejauh Efrat, sungai besar itu.

TL (1954) ©

SABDAweb Ul 1:7

Baliklah dan berjalanlah kamu dari sini ke pegunungan orang Amori dan kepada segala jajahannya, baik di padang baik di atas gunung dan di tempat yang tinggi-tinggi dan di sebelah selatan dan pada teluk-teluk laut di tanah orang Kanani dan di Libanon sampai ke sungai yang besar, yaitu sungai Ferat.

BIS (1985) ©

SABDAweb Ul 1:7

Sekarang bongkarlah perkemahanmu dan pergilah ke daerah pegunungan orang Amori dan ke seluruh daerah di sekitarnya, yaitu Lembah Yordan, daerah berbukit dan dataran rendah, daerah di sebelah selatan dan pantai Laut Tengah. Pergilah menduduki tanah Kanaan dan Pegunungan Libanon sampai ke sungai besar Efrat.

TSI (2014)

Sekarang lanjutkan perjalanan kalian ke daerah perbukitan orang Amori, dan ke daerah sekitarnya di seluruh negeri Kanaan, termasuk lembah Yordan, ke daerah berbukit-bukit kecil di sebelah barat, dan daerah-daerah perbukitan lainnya. Termasuk juga daerah luas di padang belantara di sebelah selatan, sampai ke dataran di sepanjang tepi Laut Tengah, dan ke utara lagi sampai ke pegunungan Libanon, hingga terus ke sebelah timur sampai ke sungai besar, yaitu sungai Efrat.

MILT (2008)

beranjaklah dan berangkatlah, dan masukilah pegunungan orang Amori dan semua daerah di sekitarnya, di Araba, di pegunungan, dan di daerah dataran rendah, dan di Negeb dan di tepi laut, yaitu negeri orang Kanaan, dan Libanon, sampai sungai besar, sungai Efrat.

Shellabear 2011 (2011)

Berbeloklah dan berangkatlah. Pergilah ke pegunungan orang Amori dan ke semua bangsa tetangga mereka di Araba, daerah pegunungan, daerah dataran rendah, Tanah Negeb, daerah tepi laut negeri orang Kanaan dan Libanon, sampai ke sungai besar, yaitu Sungai Efrat.

AVB (2015)

Bangkitlah dan berangkatlah. Pergilah ke pergunungan bani Amori dan kepada semua bangsa tetangga mereka di Araba, daerah pergunungan, daerah dataran rendah, Tanah Negeb, daerah tepi laut negeri bani Kanaan dan Lebanon, sampai sungai besar, iaitu Sungai Efrat.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Ul 1:7

Majulah
<06437>
, berangkatlah
<05265>
, pergilah
<0935>
ke pegunungan
<02022>
orang Amori
<0567>
dan kepada
<0413>
semua
<03605>
tetangga
<07934>
mereka di Araba-Yordan
<06160>
, di Pegunungan
<02022>
, di Daerah Bukit
<08219>
, di Tanah Negeb
<05045>
dan di tepi pantai
<02348>
laut
<03220>
, yakni negeri
<0776>
orang Kanaan
<03669>
, dan ke gunung Libanon
<03844>
sampai
<05704>
Efrat
<06578>
, sungai
<05104>
besar
<01419>
itu.

[<05104>]
TL ITL ©

SABDAweb Ul 1:7

Baliklah
<06437>
dan berjalanlah
<05265>
kamu dari sini ke
<0935>
pegunungan
<02022>
orang Amori
<0567>
dan kepada
<0413>
segala
<03605>
jajahannya
<07934>
, baik di padang
<06160>
baik di atas gunung
<02022>
dan di tempat yang tinggi-tinggi
<08219>
dan di sebelah selatan
<05045>
dan pada teluk-teluk
<02348>
laut
<03220>
di tanah
<0776>
orang Kanani
<03669>
dan di Libanon
<03844>
sampai
<05704>
ke sungai
<05104>
yang besar
<01419>
, yaitu sungai
<05104>
Ferat
<06578>
.
AYT ITL
Pergilah
<0935>
ke negeri perbukitan
<02022>
tempat tinggal orang Amori
<0567>
dan ke
<0413>
semua
<03605>
negeri tetangganya
<07934>
, daerah perbukitan
<02022>
, lereng
<08219>
sebelah barat, wilayah selatan
<05045>
, dan daerah pantai
<02348> <03220>
. Pergilah melewati tanah
<0776>
Kanaan
<03669>
dan Lebanon
<03844>
sejauh
<05704>
Efrat
<06578>
, sungai
<05104>
besar
<01419>
itu.

[<06437> <05265> <00> <06160> <05104>]
AVB ITL
Bangkitlah
<06437>
dan berangkatlah
<05265>
. Pergilah
<0935>
ke pergunungan
<02022>
bani Amori
<0567>
dan kepada
<0413>
semua
<03605>
bangsa tetangga
<07934>
mereka di Araba
<06160>
, daerah pergunungan
<02022>
, daerah dataran rendah
<08219>
, Tanah Negeb
<05045>
, daerah tepi
<02348>
laut
<03220>
negeri
<0776>
bani Kanaan
<03669>
dan Lebanon
<03844>
, sampai
<05704>
sungai
<05104>
besar
<01419>
, iaitu Sungai
<05104>
Efrat
<06578>
.

[<00>]
HEBREW
trp
<06578>
rhn
<05104>
ldgh
<01419>
rhnh
<05104>
de
<05704>
Nwnblhw
<03844>
ynenkh
<03669>
Ura
<0776>
Myh
<03220>
Pwxbw
<02348>
bgnbw
<05045>
hlpsbw
<08219>
rhb
<02022>
hbreb
<06160>
wynks
<07934>
lk
<03605>
law
<0413>
yrmah
<0567>
rh
<02022>
wabw
<0935>
Mkl
<0>
weow
<05265>
wnp (1:7)
<06437>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Ul 1:7

Majulah, berangkatlah, pergilah ke pegunungan 1  orang Amori dan kepada semua tetangga 2  mereka di Araba-Yordan, di Pegunungan 1 , di Daerah Bukit, di Tanah Negeb dan di tepi pantai laut, yakni negeri orang Kanaan, dan ke gunung Libanon sampai Efrat, sungai besar 3  itu.

[+] Bhs. Inggris



TIP #14: Gunakan Boks Temuan untuk melakukan penyelidikan lebih jauh terhadap kata dan ayat yang Anda cari. [SEMUA]
dibuat dalam 0.02 detik
dipersembahkan oleh YLSA