Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Ulangan 22:5

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Ul 22:5

"Seorang perempuan janganlah memakai pakaian laki-laki dan seorang laki-laki janganlah mengenakan pakaian perempuan, sebab setiap orang yang melakukan hal ini adalah kekejian bagi TUHAN, Allahmu.

AYT (2018)

Seorang perempuan jangan mengenakan pakaian laki-laki, dan laki-laki jangan memakai pakaian perempuan. Barang siapa yang melakukan hal-hal tersebut adalah kekejian bagi TUHAN, Allahmu.

TL (1954) ©

SABDAweb Ul 22:5

Bahwa pakaian laki-laki tak boleh dikenakan kepada perempuan dan orang laki-lakipun tak boleh berpakaikan pakaian perempuan, karena barangsiapa yang berbuat demikian, ia itu kebencian kepada Tuhan, Allahmu.

BIS (1985) ©

SABDAweb Ul 22:5

Orang perempuan tak boleh berpakaian seperti laki-laki dan orang laki-laki tak boleh berpakaian seperti perempuan, sebab orang yang berbuat begitu dibenci TUHAN Allahmu.

TSI (2014)

“Perempuan tidak boleh memakai pakaian laki-laki, dan sebaliknya, laki-laki juga tidak boleh memakai pakaian perempuan. TUHAN Allahmu sangat membenci siapa pun yang melakukan itu.

MILT (2008)

Janganlah ada barang milik seorang pria pada seorang wanita, ataupun seorang pria mengenakan pakaian wanita. Sebab, setiap orang yang melakukan hal ini adalah kekejian bagi TUHAN YAHWEH 03069, Allahmu Elohimmu 0430.

Shellabear 2011 (2011)

Seorang perempuan tidak boleh memakai pakaian laki-laki, dan seorang laki-laki tidak boleh memakai pakaian perempuan. ALLAH, Tuhanmu, memandang keji siapa pun yang berbuat demikian.

AVB (2015)

Seorang perempuan tidak boleh memakai pakaian lelaki, dan seorang lelaki tidak boleh memakai pakaian perempuan. TUHAN, Allahmu, memandang keji sesiapa sahaja yang berbuat demikian.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Ul 22:5

"Seorang perempuan
<0802>
janganlah
<03808>
memakai
<01961>
pakaian
<03627>
laki-laki
<01397>
dan seorang laki-laki
<01397>
janganlah
<03808>
mengenakan
<03847>
pakaian
<08071>
perempuan
<0802>
, sebab
<03588>
setiap orang
<03605>
yang melakukan
<06213>
hal ini
<0428>
adalah kekejian
<08441>
bagi TUHAN
<03069>
, Allahmu
<0430>
.

[<05921>]
TL ITL ©

SABDAweb Ul 22:5

Bahwa pakaian
<03627>
laki-laki
<01397>
tak
<03808>
boleh dikenakan
<01961>
kepada
<05921>
perempuan
<0802>
dan orang laki-lakipun
<01397>
tak
<03808>
boleh berpakaikan
<03847>
pakaian
<08071>
perempuan
<0802>
, karena
<03588>
barangsiapa
<03605>
yang berbuat
<06213>
demikian
<0428>
, ia itu kebencian
<08441>
kepada Tuhan
<03069>
, Allahmu
<0430>
.
AYT ITL
Seorang perempuan
<0802>
jangan
<03808>
mengenakan
<03847>
pakaian laki-laki
<01397>
, dan laki-laki
<01397>
jangan
<03808>
memakai pakaian
<08071>
perempuan
<0802>
. Barangsiapa yang melakukan hal-hal tersebut adalah kekejian
<08441>
bagi TUHAN
<03069>
, Allahmu
<0430>
.

[<01961> <03627> <05921> <03605> <06213> <0428> <00>]
AVB ITL
Seorang perempuan
<0802>
tidak
<03808>
boleh memakai pakaian
<03847>
lelaki
<01397>
, dan seorang lelaki
<01397>
tidak
<03808>
boleh memakai pakaian
<08071>
perempuan
<0802>
. TUHAN
<03069>
, Allahmu
<0430>
, memandang keji
<08441>
sesiapa
<03605>
sahaja yang berbuat
<06213>
demikian.

[<01961> <03627> <05921> <0428> <00>]
HEBREW
P
hla
<0428>
hve
<06213>
lk
<03605>
Kyhla
<0430>
hwhy
<03069>
tbewt
<08441>
yk
<03588>
hsa
<0802>
tlmv
<08071>
rbg
<01397>
sbly
<03847>
alw
<03808>
hsa
<0802>
le
<05921>
rbg
<01397>
ylk
<03627>
hyhy
<01961>
al (22:5)
<03808>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Ul 22:5

"Seorang perempuan 1  janganlah memakai pakaian 1  laki-laki dan seorang laki-laki janganlah mengenakan pakaian perempuan 1 , sebab setiap orang yang melakukan hal ini adalah kekejian 2  bagi TUHAN, Allahmu.

[+] Bhs. Inggris



TIP #21: Untuk mempelajari Sejarah/Latar Belakang kitab/pasal Alkitab, gunakan Boks Temuan pada Tampilan Alkitab. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA