Ulangan 17:10
KonteksTB (1974) © SABDAweb Ul 17:10 |
Dan engkau harus berbuat menurut keputusan yang diberitahukan mereka kepadamu dari tempat yang akan dipilih TUHAN; engkau harus melakukan dengan setia segala yang ditunjukkan mereka kepadamu. |
AYT (2018) | Kamu harus melakukan segala sesuatu yang diperintahkannya kepadamu dari tempat yang dipilih oleh TUHAN dan lakukanlah dengan setia segala yang diajarkannya kepadamu. |
TL (1954) © SABDAweb Ul 17:10 |
Maka tak akan jangan kamu menurut juga bunyi perkataan yang diberitahu oleh mereka itu kepadamu dari pada tempat yang akan dipilih Tuhan, serta hendaklah kamu ingat akan berbuat setuju dengan segala yang diajarkannya akan kamu. |
BIS (1985) © SABDAweb Ul 17:10 |
Merekalah yang memberi keputusan, dan kamu harus melakukan dengan teliti apa yang mereka katakan kepadamu. |
TSI (2014) | Kemudian, setiap orang yang terlibat dalam perkara itu harus melaksanakan dengan tepat keputusan yang mereka terima di sana. |
MILT (2008) | Dan engkau harus bertindak berdasarkan keterangan perkara yang mereka nyatakan bagimu dari tempatnya yang akan TUHAN YAHWEH 03068 pilih. Dan engkau harus berpegang untuk melakukan semuanya seperti yang mereka ajarkan kepadamu. |
Shellabear 2011 (2011) | Turutilah keputusan hukum yang mereka nyatakan kepadamu di tempat yang akan dipilih ALLAH itu dan lakukanlah dengan seksama semua yang mereka tunjukkan kepadamu. |
AVB (2015) | Turutlah keputusan hukum yang dinyatakan mereka kepadamu di tempat yang akan dipilih TUHAN itu dan lakukanlah dengan saksama semua yang ditunjukkan mereka kepadamu. |
[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Ul 17:10 |
|
TL ITL © SABDAweb Ul 17:10 |
Maka tak akan jangan kamu menurut <06213> juga bunyi <06310> perkataan <01697> yang <0834> diberitahu <05046> oleh mereka itu kepadamu <00> dari <04480> pada tempat <04725> yang <0834> akan dipilih <0977> Tuhan <03068> , serta hendaklah kamu ingat <08104> akan berbuat <06213> setuju dengan segala <03605> yang <0834> diajarkannya <03384> akan kamu. |
AYT ITL | |
AVB ITL | |
HEBREW | |
[+] Bhs. Inggris |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Ul 17:10 |
1 Dan engkau harus berbuat menurut keputusan yang diberitahukan mereka kepadamu dari tempat yang akan dipilih TUHAN; engkau harus melakukan dengan setia segala yang ditunjukkan mereka kepadamu. |
[+] Bhs. Inggris |