Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

2 Samuel 6:6

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb 2Sam 6:6

Ketika mereka sampai ke tempat pengirikan Nakhon, maka Uza mengulurkan tangannya kepada tabut Allah itu, lalu memegangnya, j  karena lembu-lembu itu tergelincir.

AYT (2018)

Ketika mereka sampai ke tempat pengirikan Nakhon, Uza mengulurkan tangannya ke arah Tabut Allah itu dan memegangnya karena sapi-sapi itu terpeleset.

TL (1954) ©

SABDAweb 2Sam 6:6

Serta sampailah mereka itu ke tempat pengirik Nakhon, tiba-tiba dicapai Uza akan tabut Allah, dipegangnya, karena terserandunglah lembunya.

BIS (1985) ©

SABDAweb 2Sam 6:6

Ketika mereka sampai di tempat pengirikan gandum milik Nakhon, sapi-sapi yang menarik pedati itu tersandung, lalu Uza mengulurkan tangannya dan memegang Peti Perjanjian itu supaya jangan jatuh.

TSI (2014)

Saat mereka tiba di tempat pengirikan milik Nakon, salah satu sapi yang menarik gerobak itu tersandung dan hampir membuat peti perjanjian TUHAN terjatuh, sehingga Uza mengulurkan tangan memegang peti itu.

MILT (2008)

Dan ketika mereka tiba di tempat pengirikan Nakhon, lalu Uza mengulurkan tangannya pada tabut Allah Elohim 0430, dan memegangnya, karena lembu-lembu itu hampir membalikkannya,

Shellabear 2011 (2011)

Ketika mereka sampai di tempat pengirikan Nakhon, Uza mengulurkan tangannya memegang tabut Allah, karena sapi-sapi sempat tersandung.

AVB (2015)

Ketika mereka sampai di tempat pembantingan bijirin Nakhon, Uza menghulurkan tangannya untuk memegang tabut Allah, kerana lembu-lembu pedati itu tergelincir.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb 2Sam 6:6

Ketika mereka sampai
<0935>
ke
<05704>
tempat pengirikan
<01637>
Nakhon
<05225>
, maka Uza
<05798>
mengulurkan
<07971>
tangannya kepada
<0413>
tabut
<0727>
Allah
<0430>
itu, lalu memegangnya
<0270>
, karena
<03588>
lembu-lembu
<01241>
itu tergelincir
<08058>
.
TL ITL ©

SABDAweb 2Sam 6:6

Serta sampailah
<0935>
mereka itu ke
<05704>
tempat pengirik
<01637>
Nakhon
<05225>
, tiba-tiba dicapai
<07971>
Uza
<05798>
akan
<0413>
tabut
<0727>
Allah
<0430>
, dipegangnya
<0270>
, karena
<03588>
terserandunglah
<08058>
lembunya
<01241>
.
AYT ITL
Ketika mereka sampai
<0935>
ke
<05704>
tempat pengirikan
<01637>
Nakhon
<05225>
, Uza
<05798>
mengulurkan
<07971>
tangannya ke arah
<0413>
Tabut
<0727>
Allah
<0430>
itu dan memegangnya
<0270>
karena
<03588>
sapi-sapi
<01241>
itu terpeleset
<08058>
.

[<00>]
AVB ITL
Ketika mereka sampai
<0935>
di
<05704>
tempat pembantingan bijirin
<01637>
Nakhon
<05225>
, Uza
<05798>
menghulurkan
<07971>
tangannya untuk
<0413>
memegang
<0270>
tabut
<0727>
Allah
<0430>
, kerana
<03588>
lembu-lembu
<01241>
pedati itu tergelincir
<08058>
.

[<00>]
HEBREW
rqbh
<01241>
wjms
<08058>
yk
<03588>
wb
<0>
zxayw
<0270>
Myhlah
<0430>
Nwra
<0727>
la
<0413>
aze
<05798>
xlsyw
<07971>
Nwkn
<05225>
Nrg
<01637>
de
<05704>
wabyw (6:6)
<0935>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb 2Sam 6:6

2  3 Ketika mereka sampai ke tempat pengirikan Nakhon 1 , maka Uza mengulurkan tangannya kepada tabut Allah itu, lalu memegangnya, karena lembu-lembu itu tergelincir.

[+] Bhs. Inggris



TIP #08: Klik ikon untuk memisahkan teks alkitab dan catatan secara horisontal atau vertikal. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA