Mazmur 19:6
KonteksTB (1974) © SABDAweb Mzm 19:6 |
(19-7) Dari ujung langit h ia terbit, dan ia beredar sampai ke ujung yang lain; i tidak ada yang terlindung dari panas sinarnya. |
AYT (2018) | (19-7) Terbitnya dari ujung langit dan beredar sampai ke ujung yang lain; tidak ada yang tersembunyi dari panasnya. |
TL (1954) © SABDAweb Mzm 19:6 |
(19-7) Maka terbitlah ia dari pada ujung langit dan peridarannya sampai kepada ujungnya, maka barang suatupun tiada terlindung dari pada panasnya! |
BIS (1985) © SABDAweb Mzm 19:6 |
(19-7) Ia menyusuri langit dari ujung ke ujung; tak ada yang luput dari panasnya. |
MILT (2008) | (19-7) yang muncul dari ujung langit, dan peredarannya ke ujung-ujungnya; dan tidak ada satu pun yang terlindung dari panasnya. |
Shellabear 2011 (2011) | (19-7) Ia terbit dari ujung langit lalu beredar sampai ke ujung lain, tak ada yang terlindung dari panasnya. |
AVB (2015) | Matahari terbit lalu beredar dari satu hujung ke satu hujung langit; tiada yang terlindung daripada panasnya. |
[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Mzm 19:6 |
|
TL ITL © SABDAweb Mzm 19:6 |
|
AYT ITL | |
AVB ITL | |
HEBREW | |
[+] Bhs. Inggris |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Mzm 19:6 |
( 1 19-7) Dari ujung langit ia terbit, dan ia beredar 2 sampai ke ujung yang lain; tidak ada yang terlindung dari panas sinarnya. |
[+] Bhs. Inggris |