(1.00) | Mal 4:1 | Bahwa sesungguhnya hari itu datang 1 , j menyala seperti perapian, k maka semua orang gegabah l dan setiap orang yang berbuat fasik menjadi seperti jerami m dan akan terbakar n oleh hari yang datang itu, firman TUHAN semesta alam, sampai tidak ditinggalkannya akar dan cabang o mereka. |
(1.00) | Mal 2:5 | Perjanjian-Ku d dengan dia pada satu pihak ialah kehidupan dan sejahtera e dan itu Kuberikan kepadanya--pada pihak lain ketakutan f --dan ia takut kepada-Ku dan gentar terhadap nama-Ku. |
(1.00) | Mal 2:15 | Bukankah Allah yang Esa menjadikan mereka daging dan roh? Dan apakah yang dikehendaki kesatuan p itu? Keturunan q ilahi! Jadi jagalah dirimu! r Dan janganlah orang tidak setia s terhadap isteri dari masa mudanya. |
(1.00) | Mal 1:4 | Apabila Edom i berkata: "Kami telah hancur, tetapi kami akan membangun kembali j reruntuhan itu," maka beginilah firman TUHAN semesta alam: "Mereka boleh membangun, tetapi Aku akan merobohkannya; k dan orang akan menyebutkannya daerah kefasikan dan bangsa yang kepadanya TUHAN l murka sampai selama-lamanya." |
(0.89) | Mal 1:8 | Apabila kamu membawa seekor binatang buta untuk dipersembahkan, tidakkah itu jahat? Apabila kamu membawa binatang w yang timpang dan sakit, tidakkah itu jahat? Cobalah menyampaikannya kepada bupatimu, apakah ia berkenan x kepadamu, apalagi menyambut engkau dengan baik? firman TUHAN semesta alam. y |
(0.88) | Mal 1:9 | Maka sekarang: "Cobalah melunakkan hati Allah, supaya Ia mengasihani kita!" Oleh tangan z kamulah terjadi hal itu, masakan Ia akan menyambut a salah seorang dari padamu dengan baik? firman TUHAN semesta alam. |
(0.88) | Mal 4:3 | Kamu akan menginjak-injak t orang-orang fasik, sebab mereka akan menjadi abu u di bawah telapak kakimu, pada hari yang Kusiapkan itu, firman TUHAN semesta alam. |
(0.88) | Mal 3:1 | Lihat, Aku menyuruh utusan-Ku 1 , a supaya ia mempersiapkan jalan di hadapan-Ku! b Dengan mendadak Tuhan c yang kamu cari itu akan masuk ke bait-Nya! Malaikat Perjanjian 2 d yang kamu kehendaki e itu, sesungguhnya, Ia datang, firman TUHAN semesta alam. |
(0.77) | Mal 1:2 | "Aku mengasihi c kamu 1 ," firman TUHAN. Tetapi kamu berkata: d "Dengan cara bagaimanakah Engkau mengasihi kami?" "Bukankah Esau itu kakak Yakub?" demikianlah firman TUHAN. "Namun Aku mengasihi Yakub, e |
(0.60) | Mal 1:6 | Seorang anak menghormati bapanya o dan seorang hamba menghormati tuannya. p Jika Aku ini bapa, di manakah hormat yang kepada-Ku itu? Jika Aku ini tuan, di manakah takut q yang kepada-Ku itu? firman TUHAN semesta alam r kepada kamu, hai para imam yang menghina nama-Ku 1 . Tetapi kamu berkata: s "Dengan cara bagaimanakah kami menghina nama-Mu?" |
(0.52) | Mal 2:8 | Tetapi kamu ini menyimpang dari jalan; o kamu membuat banyak orang tergelincir p dengan pengajaranmu; kamu merusakkan perjanjian q dengan Lewi, r firman TUHAN semesta alam. |
(0.52) | Mal 1:12 | Tetapi kamu ini menajiskannya, karena kamu menyangka: "Meja k Tuhan memang cemar dan makanan l yang ada di situ boleh dihinakan!" |
(0.52) | Mal 1:13 | Kamu berkata: "Lihat, alangkah susah payahnya! m " dan kamu menyusahkan n Aku, firman TUHAN semesta alam. Kamu membawa binatang yang dirampas, binatang yang timpang dan binatang yang sakit, kamu membawanya sebagai persembahan. o Akan berkenankah Aku menerimanya dari tanganmu? p firman TUHAN. |
(0.52) | Mal 2:2 | Jika kamu tidak mendengarkan, w dan jika kamu tidak memberi perhatian untuk menghormati x nama-Ku, firman TUHAN semesta alam, maka Aku akan mengirimkan kutuk y ke antaramu dan akan membuat berkat-berkatmu z menjadi kutuk, dan Aku telah membuatnya menjadi kutuk, sebab kamu ini tidak memperhatikan. |
(0.45) | Mal 3:15 | Oleh sebab itu kita ini menyebut berbahagia orang-orang yang gegabah: x bukan saja mujur y orang-orang yang berbuat fasik z itu, tetapi dengan mencobai Allahpun, mereka luput juga." |
(0.45) | Mal 4:5 | Sesungguhnya Aku akan mengutus nabi Elia y kepadamu 1 menjelang datangnya z hari TUHAN yang besar dan dahsyat itu. |
(0.44) | Mal 1:3 | tetapi membenci f Esau 1 . Sebab itu Aku membuat pegunungannya menjadi sunyi sepi g dan tanah pusakanya Kujadikan padang gurun. h " |
(0.44) | Mal 2:3 | Sesungguhnya, Aku akan mematahkan lenganmu dan akan melemparkan kotoran a ke mukamu, yakni kotoran korban dari hari-hari rayamu, dan orang akan menyeret kamu ke kotoran itu. b |
(0.44) | Mal 1:7 | Kamu membawa roti cemar t ke atas mezbah-Ku, tetapi berkata: u "Dengan cara bagaimanakah kami mencemarkannya?" Dengan cara menyangka: "Meja v TUHAN boleh dihinakan!" |
(0.44) | Mal 2:7 | Sebab bibir seorang imam l memelihara pengetahuan dan orang mencari pengajaran m dari mulutnya, sebab dialah utusan n TUHAN semesta alam. |