Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 20 dari 37 ayat untuk Mara [Pencarian Tepat][Semua Versi Bahasa Indonesia] (0.001 detik)
Pindah ke halaman: 1 2 Selanjutnya
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00)Kel 15:23

Sampailah mereka ke Mara, tetapi mereka tidak dapat meminum air yang di Mara itu, karena pahit rasanya. Itulah sebabnya dinamai orang tempat itu Mara. c 

(0.62)Rut 1:20

Tetapi ia berkata kepada mereka: "Janganlah sebutkan aku Naomi; sebutkanlah aku Mara, sebab Yang Mahakuasa q  telah melakukan banyak yang pahit r  kepadaku.

(0.57)Bil 33:9

Mereka berangkat dari Mara, lalu sampai ke Elim; di Elim ada dua belas mata air dan tujuh puluh pohon korma; di sanalah mereka berkemah. d 

(0.55)Bil 33:8

Mereka berangkat dari Pi-Hahirot a  dan lewat dari tengah-tengah laut b  ke padang gurun, lalu mereka berjalan tiga hari perjalanan jauhnya di padang gurun Etam, kemudian mereka berkemah di Mara. c 

(0.08)Yeh 7:26

Bencana demi bencana r  akan datang, kabar demi kabar akan tersiar. Mereka akan menginginkan suatu penglihatan dari nabi, s  pengajaran hilang lenyap dari imam, dan nasihat dari tua-tua. t 

(0.07)Yos 6:7

Dan kepada bangsa itu dikatakannya: "Majulah, z  kelilingilah kota itu, dan orang-orang bersenjata harus berjalan di depan tabut a  TUHAN."

(0.07)Hak 3:13

Raja ini mengajak bani Amon t  dan bani Amalek u  menjadi sekutunya. Lalu majulah ia dan memukul orang Israel kalah. Kota pohon korma v  diduduki mereka.

(0.07)Kid 3:8

Semua membawa pedang, terlatih dalam perang, masing-masing dengan pedang pada pinggang karena kedahsyatan malam. p 

(0.06)Bil 14:42

Janganlah maju, sebab TUHAN tidak ada di tengah-tengahmu, supaya jangan kamu dikalahkan oleh musuhmu, r 

(0.05)Bil 13:30

Kemudian Kaleb y  mencoba menenteramkan hati bangsa itu di hadapan Musa, katanya: "Tidak! Kita akan maju dan menduduki negeri itu, sebab kita pasti akan mengalahkannya!"

(0.05)Bil 13:31

Tetapi orang-orang yang pergi ke sana bersama-sama dengan dia berkata: "Kita tidak dapat maju menyerang bangsa itu, karena mereka lebih kuat dari pada kita. z "

(0.05)Bil 14:40

Dan keesokan harinya bangunlah mereka pagi-pagi hendak naik ke puncak gunung o  sambil berkata: "Sekarang kita hendak maju ke negeri yang difirmankan TUHAN itu; memang kita telah berbuat dosa. p "

(0.05)Yes 47:11

Tetapi malapetaka n  akan menimpa engkau, engkau tidak tahu mempergunakan jampimu terhadapnya; bencana akan jatuh atasmu, engkau tidak sanggup menampiknya dengan mempersembahkan korban; kebinasaan akan menimpa engkau dengan sekonyong-konyong, o  yang tidak terduga olehmu.

(0.05)Yeh 38:18

Pada waktu itu, pada saat Gog datang melawan tanah Israel, demikianlah firman Tuhan ALLAH, amarah-Ku akan timbul. Dalam murka-Ku,

(0.05)Dan 11:13

Lalu untuk kedua kalinya raja negeri Utara itu akan mengerahkan sejumlah tentara besar, lebih besar dari yang pertama, dan beberapa tahun kemudian, ia akan bergerak maju melawan dia dengan tentara yang besar dan dengan banyak perlengkapan perang.

(0.05)Dan 11:16

sehingga raja yang menyerangnya akan berbuat sekehendak hati, w  dan tidak ada seorangpun yang dapat bertahan menghadapinya; x  ia akan menduduki Tanah Permai 1  dan seluruhnya akan ada dalam kekuasaannya. y 

(0.05)2Taw 11:4

Beginilah firman TUHAN: Janganlah kamu maju dan janganlah kamu berperang melawan saudara-saudaramu. p  Pulanglah masing-masing ke rumahnya, sebab Akulah yang menyebabkan hal ini terjadi 1 ." Maka mereka mendengarkan firman TUHAN dan pulang dengan tidak pergi menyerang Yerobeam.

(0.05)Yeh 38:11

Engkau berkata: Aku akan bangkit bergerak menyerang tanah yang kota-kotanya tanpa tembok dan akan mendatangi orang-orang v  yang hidup tenang-tenang dan diam dengan aman tenteram; mereka semuanya diam tanpa tembok w  atau palang atau pintu gerbang.

(0.05)Dan 11:10

Kemudian anak-anaknya akan bersiap untuk berperang 1 , dan akan mengerahkan sejumlah tentara yang besar, lalu salah seorang dari mereka itu akan bergerak maju melawan dia, menggenangi dan meliputi semuanya seperti air bah; t  dan pada serbuan yang kedua kalinya ia akan sampai ke benteng musuhnya.

(0.04)Mzm 121:7

TUHAN akan menjaga engkau terhadap segala kecelakaan; k  Ia akan menjaga nyawamu.




TIP #06: Pada Tampilan Alkitab, Tampilan Daftar Ayat dan Bacaan Ayat Harian, seret panel kuning untuk menyesuaikan layar Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA