Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 81 - 100 dari 414 ayat untuk kuat (0.000 detik)
Pindah ke halaman: Sebelumnya 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 Selanjutnya Terakhir
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(0.29) (1Raj 4:32) (ende)

Berita ini mengenai Sulaiman sebagai guru kebidjaksanaan mendjadi dasar jang tjukup kuat untuk mempertahankan, bahwa sebagian dari Kitab Amsal, entah langsung entah tak langsung, berasal dari Sulaiman.

Sebagai guru kebidjaksanaan jang pertama di Israil, ia memberi djuga namanja kepada beberapa karja ilmu kebidjaksanaan lain lagi, Pengchotbah, Kebidjaksanaan, Madah Agung.

(0.29) (Mzm 18:1) (ende)

Mazmur ini menjanjikan kemenangan seorang radja. Berkat bantuan Allah ia sanggup mengalahkan musuh jang kuat sekali, hingga radja sendiri hampir kalah. Ia ditolong Jahwe karena takwanja dan kesetiaannja. Sekarang radja itu, mungkin dalam Bait-Allah, bersjukur kepada Allah.

Mazmur ini sama sadja dengan jang terdapat dalam 2Sa 22:1-51.

(0.29) (Mzm 87:4) (ende)

Allah sendiri berbitjara dan memudji Jerusjalem.

(0.29) (Yes 19:1) (ende)

Nubuat ini kiranja dibawakan Jesaja waktu Fare'o Sibo berusaha mentjiptakan suatu persekutuan lawan Asjur. Djuga Juda mau dimasukkannja. Jesaja mengutuk persekutuan sedemikian itu. Maka kiranja nubuat ini diutjapkan antara th. 708-701.

(0.29) (Yeh 25:2) (ende)

Nubuat2 lawan bangsa2 kafir, tetangga dan biasanja musuh Israil, mau menghibur kaum buangan, oleh karena bangsa2 itu tidak dapat berbangga terhadap Israil dan tidak njata lebih kuat dan lagi oleh karena Israil mendapat djandji pemulihan, jang tidak diberikan kepada bangsa2 kafir itu.

Jeheskiel, seperti nabi2 lainnja (Js.,Jr.) mengumpulkan nubuat2 itu dipertengahan kitabnja.

(0.29) (Yeh 31:4) (ende: samudera purba)

Maksudnja ialah: banjak air. Orang berpendapat, bahwa sungai2 timbul dari air dibawah keping bumi. Air itu adalah samudera purba.

(0.29) (Dan 7:6) (ende)

Harimau buluh (kurang kuat daripada beruang) ialah keradjaan Parsi (Cyrus). Sajap2 itu melambangkan ketjepatan dengan mana Cyrus merebut keradjaannja. Keempat kepala ialah empat radja Parsi. Kurang terang siapa jang dimaksud. Sesungguhnja ada sepuluh radja. Mungkin: Cyrus, Darios I, Xerxes, Artaxerxes. Ataupun: Cyrus, Kambuses, Darios I, Xerxes.

(0.29) (Hab 3:9) (ende: Kaudjampi)

seperti seorang pradjurit mendjampi, mambatja mantera, agar sendjatanja dalam pertempuran mendjadi kuat berhasil. Jahwe dibandingkan dengan pradjurit itu.

(0.29) (Luk 22:32) (ende: Teguhkanlah)

Untuk sesaat lamanja Simon akan lemah, malah runtuh imannja, tetapi ia lekas sadar kembali dan bertambah kuat imannja, sehingga ia sanggup meneguhkan iman murid-murid jang lain, dalam penggodaan-penggodaan jang mereka akan hadapi karena sengsara dan "kekalahan" Jesus. Tetapi Jesus tentu ingat djuga akan kedudukan dan tugas Petrus sebagai kepala Geredja dikemudian hari.

(0.29) (Kis 2:2) (ende)

Tiupan angin jang berdaja kuat tetapi tidak kelihatan melambangkan tjara pimpinan Roh Kudus, dan lidah-lidah api itu bahwa Roh Kudus menerangi akal-budi, mengobarkan semangat dan membersihkan hati dari unsur-unsur tak murni. Bdl. Yoh 3:8; 20:22; Mat 3:11.

(0.29) (Rm 7:14) (ende)

Dalam fasal inipun "Aku" berarti setiap aku jang tidak hidup "dibawah rahmat" (Rom 6:14). Dan kalau agaknja Paulus dengan "aku" (djuga) ingat akan dirinja sendiri, maka itu mengenai masa hidupnja dibawah hukum taurat.

Tentu sadja kehidupan manusia "dibawah rahmat" penuh perdjuangan djuga tetapi dalam perdjuangan ini ia bukan lemah, melainkan kuat oleh Roh Kudus jang berdjuang senjawa dengannja.

(0.29) (Yes 36:4) (full: JURU MINUMAN AGUNG )

Nas : Yes 36:4-10

(versi Inggris NIV -- panglima mandala). Panglima mandala bala tentara Sanherib berusaha untuk melemahkan keyakinan umat itu kepada Tuhan dengan intimidasi, kebohongan, dan argumentasi bahwa Allah Yehuda tidak akan cukup kuat untuk melepaskan mereka (bd. 2Raj 19:6-13).

(0.29) (Dan 2:41) (full: KERAS SEBAGIAN DAN RAPUH SEBAGIAN. )

Nas : Dan 2:41-43

Kaki dari besi dan tanah liat mungkin melambangkan negara-negara bagian yang sudah ada di wilayah Roma setelah kerajaan itu runtuh. Beberapa di antaranya kuat dan bertahan untuk jangka waktu yang lama; yang lain rapuh, terpecah berkali-kali.

(0.29) (Dan 10:20) (full: PEMIMPIN ORANG PERSIA ... YUNANI. )

Nas : Dan 10:20

Bangsa-bangsa di dunia mempunyai roh-roh jahat yang kuat yang ditugaskan membantu mereka menentang kekuatan-kekuatan Allah dan memperluas kejahatan dan kefasikan di antara bangsa itu.

(0.29) (Rm 4:12) (full: IMAN ABRAHAM, BAPA LELUHUR KITA. )

Nas : Rom 4:12

Iman Abraham adalah iman sejati yang bertahan, percaya, meyakini, menaati, menjadi kuat, dan memuliakan Allah (ayat Rom 4:16-21). Iman semacam inilah yang menjadikan kita anak-anak Allah.

(0.29) (Kej 20:7) (jerusalem: seorang nabi) Kata "nabi" di sini mempunyai arti luas, yaitu seseorang yang mempunyai hubungan istimewa dengan Allah dan yang karenanya menjadi orang kebal, Maz 105:15, dan yang doa syafaatnya menjadi kuat sekali, Ula 34:10; Bil 11:2; 21:7.
(0.29) (2Sam 5:17) (jerusalem) Daud yang sudah menjadi raja di Hebron, secara resmi tetap taklukkan orang Filistin, 1Sa 27:5-6. Sekarang orang Filistin menjadi kuatir melihat Daud terus bertambah kuat.
(0.29) (2Taw 17:1) (jerusalem: memperkuat dirinya) Dalam pandangan si Muwarikh raja Yosafat adalah raja yang unggul dalam memerintah dengan tegas dan kuat, seperti raja Asa adalah raja kedamaian yang ulung. Nama Yosafat berarti: TUHAN (YHWH) menghakimi/memerintah. Bersama raja Hizkia dan Yosia raja Yosafat paling dipuji oleh si Muwarikh.
(0.29) (Ams 6:1) (jerusalem: penanggung) Pertanggungan pada bangsa Israel adalah sebuah adat yang kuat. Pepatah-pepatah yang tertua banyak menentang penyalahgunaan adat itu. Kemudian Yesus bin Sirakh menasehatkan pertanggungan itu sebagai amal cinta kasih; bdk Ams 11:15; 17:18; 20:16; 22:26-27; Sir 29:14-20.
(0.29) (Yes 26:1) (jerusalem: kota yang kuat) Ialah Yerusalem yang dilindungi Tuhan dan menjadi tempat pengungsian bagi orang benar. Kota itu dilawankan dengan "kota berbenteng" yang disebut dalam Yes 26:5 yaitu "kota kacau riuh", yang dihancurkan dalam Yes 24:1-25:12, bdk Yes 24:7+.


TIP #28: Arahkan mouse pada tautan catatan yang terdapat pada teks alkitab untuk melihat catatan ayat tersebut dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.06 detik
dipersembahkan oleh YLSA