(0.09) | Kej 24:48 | Kemudian berlututlah aku dan sujud menyembah TUHAN, x serta memuji TUHAN, Allah tuanku Abraham, y yang telah menuntun aku di jalan yang benar untuk mengambil anak perempuan saudara tuanku ini bagi anaknya. z |
(0.09) | Kej 29:13 | Segera sesudah Laban o mendengar kabar tentang Yakub, anak saudaranya itu, berlarilah ia menyongsong dia, lalu mendekap p dan mencium dia, kemudian membawanya ke rumahnya. Maka Yakub menceritakan segala hal ihwalnya kepada Laban. |
(0.09) | Kej 31:36 | Lalu hati Yakub panas dan ia bertengkar dengan Laban. Ia berkata kepada Laban: "Apakah kesalahanku, apakah dosaku, w maka engkau memburu aku sehebat x itu? |
(0.09) | Kej 32:19 | Begitulah diperintahkannya baik kepada yang kedua maupun kepada yang ketiga dan kepada sekalian orang yang berjalan menggiring kumpulan hewan itu, katanya: "Seperti perkataanku tadilah kamu katakan kepada Esau, apabila kamu berjumpa dengan dia; |
(0.09) | Kej 33:14 | Biarlah kiranya tuanku berjalan lebih dahulu dari hambamu ini dan aku mau dengan hati-hati beringsut maju menurut langkah hewan, y yang berjalan di depanku dan menurut langkah anak-anak, sampai aku tiba pada tuanku di Seir. z " |
(0.09) | Kej 33:15 | Lalu kata Esau: "Kalau begitu, baiklah kutinggalkan padamu beberapa orang dari pengiringku." Tetapi Yakub berkata: "Tidak usah demikian! Biarlah aku mendapat kasih tuanku a saja." |
(0.09) | Kej 35:7 | Didirikannyalah mezbah k di situ, dan dinamainyalah tempat itu El-Betel, l karena Allah telah menyatakan diri kepadanya m di situ, ketika ia lari terhadap kakaknya. n |
(0.09) | Kej 24:7 | TUHAN, Allah yang empunya langit, q yang telah memanggil aku dari rumah ayahku serta dari negeri r sanak saudaraku, dan yang telah berfirman kepadaku, serta yang bersumpah kepadaku, demikian: kepada keturunanmulah s akan Kuberikan negeri ini t --Dialah juga akan mengutus malaikat-Nya berjalan di depanmu, u sehingga engkau dapat mengambil seorang isteri dari sana untuk anakku. |
(0.09) | Kej 2:19 | Lalu TUHAN Allah membentuk dari tanah segala binatang hutan r dan segala burung di udara. s Dibawa-Nyalah semuanya kepada manusia itu untuk melihat, bagaimana ia menamainya; dan seperti nama yang diberikan t manusia itu kepada tiap-tiap makhluk u yang hidup, demikianlah nanti nama makhluk itu. |
(0.09) | Kej 18:28 | Sekiranya kurang lima orang dari kelima puluh orang benar itu, apakah Engkau akan memusnahkan seluruh kota itu karena yang lima itu?" Firman-Nya: "Aku tidak memusnahkannya, jika Kudapati empat puluh lima di sana." |
(0.09) | Kej 19:1 | Kedua malaikat k itu tiba di Sodom l pada waktu petang. Lot m sedang duduk di pintu gerbang n Sodom 1 dan ketika melihat mereka, bangunlah ia menyongsong mereka, lalu sujud dengan mukanya sampai ke tanah, o |
(0.09) | Kej 19:14 | Keluarlah Lot, lalu berbicara dengan kedua bakal menantunya, yang akan kawin dengan kedua anaknya perempuan, katanya: "Bangunlah, keluarlah dari tempat ini, sebab TUHAN akan memusnahkan kota ini. h " Tetapi ia dipandang oleh kedua bakal menantunya itu sebagai orang yang berolok-olok i saja. |
(0.09) | Kej 24:40 | Tetapi katanya kepadaku: TUHAN, yang di hadapan-Nya aku hidup, d akan mengutus malaikat-Nya menyertai engkau, e dan akan membuat perjalananmu berhasil 1 , f sehingga engkau akan mengambil bagi anakku seorang isteri dari kaumku dan dari rumah ayahku. g |
(0.09) | Kej 30:15 | Jawab Lea kepadanya: "Apakah belum cukup b bagimu mengambil suamiku? Sekarang pula mau mengambil lagi buah dudaim c anakku?" Kata Rahel: "Kalau begitu biarlah ia tidur dengan engkau pada malam ini sebagai ganti buah dudaim anakmu itu." |
(0.09) | Kej 30:16 | Ketika Yakub pada waktu petang datang dari padang, pergilah Lea mendapatkannya, sambil berkata: "Engkau harus singgah kepadaku malam ini, sebab memang engkau telah kusewa dengan buah dudaim d anakku." Sebab itu tidurlah Yakub dengan Lea pada malam itu. |
(0.09) | Kej 30:33 | Dan kejujuranku akan terbukti di kemudian hari, apabila engkau datang memeriksa upahku: Segala yang tidak berbintik-bintik atau berbelang-belang di antara kambing-kambing dan yang tidak hitam e di antara domba-domba, anggaplah itu tercuri f olehku." |
(0.09) | Kej 38:25 | Waktu dibawa, perempuan itu menyuruh orang kepada mertuanya mengatakan: "Dari laki-laki yang empunya barang-barang inilah aku mengandung." Juga dikatakannya: "Periksalah, siapa yang empunya cap meterai serta kalung dan tongkat ini? r " |
(0.09) | Kej 43:21 | tetapi ketika kami sampai ke tempat bermalam dan membuka karung kami, tampaklah uang kami masing-masing dengan tidak kurang jumlahnya ada di dalam mulut karung. Tetapi sekarang kami membawanya kembali. m |
(0.09) | Kej 44:16 | Sesudah itu berkatalah Yehuda: v "Apakah yang akan kami katakan kepada tuanku, w apakah yang akan kami jawab, dan dengan apakah kami akan membenarkan diri x kami? Allah telah memperlihatkan kesalahan hamba-hambamu ini. y Maka kami ini, budak tuankulah z kami, baik kami maupun orang pada siapa kedapatan piala itu. a " |