(0.77) | Luk 2:3 | Maka pergilah semua orang mendaftarkan diri, masing-masing di kotanya sendiri. |
(0.77) | 2Kor 13:5 | Ujilah dirimu sendiri, b apakah kamu tetap tegak di dalam iman 1 . Selidikilah dirimu! c Apakah kamu tidak yakin akan dirimu, bahwa Kristus Yesus ada di dalam diri kamu? d Sebab jika tidak demikian, kamu tidak tahan uji. |
(0.77) | Ibr 5:3 | yang mengharuskannya untuk mempersembahkan korban karena dosa, bukan saja bagi umat, c tetapi juga bagi dirinya sendiri. |
(0.76) | Flp 2:3 | dengan tidak mencari kepentingan sendiri atau puji-pujian yang sia-sia. y Sebaliknya hendaklah dengan rendah hati 1 yang seorang menganggap yang lain lebih utama dari pada dirinya sendiri; z |
(0.76) | Mat 23:31 | Tetapi dengan demikian kamu bersaksi terhadap diri kamu sendiri, bahwa kamu adalah keturunan pembunuh nabi-nabi itu. q |
(0.76) | Rm 2:21 | Jadi, bagaimanakah engkau yang mengajar orang lain, tidakkah engkau mengajar dirimu sendiri? Engkau yang mengajar: "Jangan mencuri," mengapa engkau sendiri mencuri? l |
(0.76) | Rm 14:12 | Demikianlah setiap orang di antara kita akan memberi pertanggungan jawab tentang dirinya sendiri kepada Allah. a |
(0.75) | Luk 23:28 | Yesus berpaling kepada mereka dan berkata: "Hai puteri-puteri Yerusalem, janganlah kamu menangisi Aku, melainkan tangisilah dirimu sendiri dan anak-anakmu! n |
(0.75) | Yak 1:26 | Jikalau ada seorang menganggap dirinya beribadah, tetapi tidak mengekang lidahnya, p ia menipu dirinya sendiri, maka sia-sialah ibadahnya. |
(0.74) | Tit 3:11 | Engkau tahu bahwa orang yang semacam itu benar-benar sesat dan dengan dosanya menghukum dirinya sendiri. |
(0.73) | Mrk 3:26 | Demikianlah juga kalau Iblis berontak melawan dirinya sendiri dan kalau ia terbagi-bagi, ia tidak dapat bertahan, melainkan sudahlah tiba kesudahannya. |
(0.73) | Luk 12:21 | Demikianlah jadinya dengan orang yang mengumpulkan harta bagi dirinya sendiri, jikalau ia tidak kaya di hadapan Allah. o " |
(0.73) | 2Kor 12:5 | Atas orang itu aku hendak bermegah, tetapi atas diriku sendiri aku tidak akan bermegah, selain atas kelemahan-kelemahanku. z |
(0.71) | 1Kor 4:3 | Bagiku sedikit sekali artinya entahkah aku dihakimi oleh kamu atau oleh suatu pengadilan manusia. Malahan diriku sendiripun tidak kuhakimi. |
(0.71) | 1Kor 14:4 | Siapa yang berkata-kata dengan bahasa roh, w ia membangun x dirinya sendiri 1 , tetapi siapa yang bernubuat, y ia membangun Jemaat. |
(0.71) | 1Kor 14:28 | Jika tidak ada orang yang dapat menafsirkannya, hendaklah mereka berdiam diri dalam pertemuan Jemaat dan hanya boleh berkata-kata kepada dirinya sendiri dan kepada Allah. |
(0.71) | 1Yoh 1:8 | Jika kita berkata, bahwa kita tidak berdosa 1 , q maka kita menipu diri kita sendiri dan kebenaran tidak ada di dalam kita. r |
(0.70) | Mrk 15:31 | Demikian juga imam-imam kepala bersama-sama ahli Taurat mengolok-olokkan Dia w di antara mereka sendiri dan mereka berkata: "Orang lain Ia selamatkan, tetapi diri-Nya sendiri tidak dapat Ia selamatkan! |
(0.70) | Yoh 8:18 | Akulah yang bersaksi tentang diri-Ku sendiri, dan juga Bapa, yang mengutus Aku, n bersaksi tentang Aku." |
(0.70) | 1Kor 6:18 | Jauhkanlah dirimu dari percabulan 1 ! f Setiap dosa lain yang dilakukan manusia, terjadi di luar dirinya. Tetapi orang yang melakukan percabulan berdosa terhadap dirinya sendiri. g |