TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yosua 10:1

Konteks
Pertempuran dekat Gibeon -- Yosua merebut bagian selatan Kanaan
10:1 Setelah terdengar oleh Adoni-Zedek, u  raja Yerusalem, v  bahwa Yosua telah merebut Ai w  dan telah menumpasnya x --seperti yang dilakukannya terhadap Yerikho dan terhadap rajanya, demikianlah juga dilakukannya terhadap Ai dan terhadap rajanya--dan bahwa penduduk kota Gibeon y  telah mengadakan ikatan persahabatan z  dengan orang Israel dan diam di tengah-tengah mereka,

Yosua 22:10

Konteks
22:10 Ketika mereka sampai ke Gelilot g  pada sungai Yordan, yang di tanah Kanaan, maka bani Ruben, bani Gad dan suku Manasye yang setengah itu mendirikan mezbah di sana di tepi sungai Yordan, mezbah h  yang besar bangunannya.

Yosua 24:11

Konteks
24:11 Setelah kamu menyeberangi sungai Yordan z  dan sampai ke Yerikho, a  berperanglah melawan kamu warga-warga kota Yerikho, orang Amori, orang Feris, b  orang Kanaan, orang Het, orang Girgasi, orang Hewi dan orang Yebus, c  tetapi mereka itu Kuserahkan ke dalam tanganmu. d 


TIP #01: Selamat Datang di Antarmuka dan Sistem Belajar Alkitab SABDA™!! [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA