TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yosua 1:11

Konteks
1:11 "Jalanilah seluruh perkemahan f  dan perintahkanlah kepada bangsa itu, demikian: Sediakanlah bekalmu, g  sebab dalam tiga hari h  kamu akan menyeberangi sungai Yordan i  ini untuk pergi menduduki j  negeri yang akan diberikan TUHAN, Allahmu, kepadamu untuk diduduki."

Yosua 7:6

Konteks
7:6 Yosuapun mengoyakkan jubahnya t  dan sujudlah u  ia dengan mukanya sampai ke tanah di depan tabut TUHAN hingga petang, v  bersama dengan para tua-tua orang Israel, w  sambil menaburkan debu x  di atas kepalanya.

Yosua 13:1

Konteks
Daerah-daerah yang belum direbut
13:1 Setelah Yosua menjadi tua 1  dan lanjut umurnya, g  berfirmanlah TUHAN kepadanya: "Engkau telah tua dan lanjut umur, dan dari negeri ini masih amat banyak yang belum diduduki.

Yosua 13:3

Konteks
13:3 mulai dari sungai Sikhor j  di sebelah timur Mesir sampai ke daerah Ekron k  ke arah utara--semuanya itu terhitung tanah orang Kanaan--;ada lima raja l  kota orang Filistin, yakni di Gaza, di Asdod, m  di Askelon, n  di Gat dan di Ekron--;dan orang Awi o 

Yosua 13:5

Konteks
13:5 selanjutnya negeri orang Gebal r  dan seluruh gunung Libanon s  di sebelah matahari terbit, mulai dari Baal-Gad di kaki gunung Hermon t  sampai ke jalan yang menuju ke Hamat; u 

Yosua 13:16

Konteks
13:16 daerah kepunyaan mereka mulai dari Aroer r  yang di tepi sungai Arnon, kota pada pertengahan sungai itu, dan seluruh dataran tinggi dekat Medeba; s 

Yosua 14:15

Konteks
14:15 Nama Hebron dahulu ialah Kiryat-Arba; r  Arba s  ialah orang yang paling besar di antara orang Enak. Dan amanlah t  negeri itu, berhenti berperang.

Yosua 15:47

Konteks
15:47 Asdod i  dengan segala anak kota dan desa-desanya, Gaza dengan segala anak kota dan desa-desanya, sampai ke sungai tanah Mesir, j  Laut Besar k  dan pantainya.

Yosua 16:8

Konteks
16:8 Dari Tapuah e  batas itu terus ke barat ke sungai Kana f  dan berakhir ke laut. Itulah milik pusaka suku bani Efraim menurut kaum-kaum mereka.

Yosua 18:3

Konteks
18:3 Sebab itu berkatalah Yosua kepada orang Israel: "Berapa lama lagi kamu bermalas-malas, sehingga tidak pergi menduduki negeri yang telah diberikan kepadamu oleh TUHAN, Allah nenek moyangmu?

Yosua 18:14

Konteks
18:14 Kemudian batas itu melengkung, lalu membelok dari pegunungan yang di seberang Bet-Horon r  di sebelah selatan menuju ke sisi barat daya, dan berakhir di Kiryat-Baal, itulah Kiryat-Yearim, s  suatu kota bani Yehuda. Itulah sisi barat.

Yosua 19:33

Konteks
19:33 Daerah mereka mulai dari Helef, dari pohon tarbantin di Zaananim, a  Adami-Nekeb dan Yabneel, b  sampai ke Lakum, dan berakhir di sungai Yordan.

Yosua 21:34

Konteks
21:34 Kaum-kaum keturunan Merari, orang Lewi yang masih tinggal, mendapat dari suku Zebulon: u  Yokneam v  dengan tanah-tanah penggembalaannya, Karta dengan tanah-tanah penggembalaannya,

Yosua 22:13

Konteks
22:13 Kemudian orang Israel mengutus kepada bani Ruben, kepada bani Gad dan kepada suku Manasye yang setengah itu, ke tanah Gilead, imam Pinehas j  bin Eleazar, k 

Yosua 23:5

Konteks
23:5 Dan TUHAN, Allahmu, Dialah yang akan mengusir t  dan menghalau u  mereka dari depanmu, sehingga kamu menduduki negeri mereka, seperti yang dijanjikan kepadamu v  oleh TUHAN, Allahmu.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[13:1]  1 Full Life : YOSUA MENJADI TUA.

Nas : Yos 13:1

Pasal ini mengawali bagian kedua dari kitab ini. Tanah itu sudah dikuasai sedemikian rupa sehingga perlawanan terarah sudah tidak ada lagi. Negeri itu "berhenti dari perang" (Yos 11:23), sekalipun masih ada daerah-daerah yang harus ditaklukkan (ayat Yos 13:2-6).



TIP #24: Gunakan Studi Kamus untuk mempelajari dan menyelidiki segala aspek dari 20,000+ istilah/kata. [SEMUA]
dibuat dalam 0.07 detik
dipersembahkan oleh YLSA