TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yeremia 2:29

Konteks
2:29 Mengapakah kamu mau berbantah dengan Aku? Kamu sekalian n  telah mendurhaka kepada-Ku, demikianlah firman TUHAN.

Yeremia 5:2

Konteks
5:2 Sekalipun mereka berkata: "Demi TUHAN yang hidup, x " namun mereka bersumpah palsu. y 

Yeremia 6:30--7:1

Konteks
6:30 Sebutkanlah mereka perak m  yang ditolak, sebab TUHAN telah menolak mereka! n 
Khotbah Yeremia mengenai Bait Suci
7:1 Firman yang datang kepada Yeremia dari pada TUHAN, bunyinya:

Yeremia 10:6

Konteks
10:6 Tidak ada yang sama seperti Engkau, a  ya TUHAN! Engkau besar b  dan nama-Mu besar oleh keperkasaan.

Yeremia 10:24

Konteks
10:24 Hajarlah aku, ya TUHAN, tetapi dengan selayaknya, jangan dengan murka-Mu, u  supaya aku jangan Kaubinasakan! v  w 

Yeremia 11:1

Konteks
Perjanjian Allah diingkari
11:1 Firman yang datang kepada Yeremia dari TUHAN, bunyinya:

Yeremia 13:2

Konteks
13:2 Maka aku membeli ikat pinggang seperti yang difirmankan TUHAN, lalu mengikatkannya pada pinggangku.

Yeremia 13:5

Konteks
13:5 Maka pergilah aku, lalu menyembunyikannya di pinggir sungai Efrat seperti yang diperintahkan TUHAN kepadaku. b 

Yeremia 13:15

Konteks
Peringatan dan ancaman
13:15 Dengarlah, pasanglah telingamu, janganlah kamu tinggi hati, sebab TUHAN telah berfirman. p 

Yeremia 14:20

Konteks
14:20 Ya TUHAN, kami mengetahui s  kefasikan kami dan kesalahan nenek moyang t  kami; sungguh, kami telah berdosa u  kepada-Mu.

Yeremia 17:14

Konteks
17:14 Sembuhkanlah aku, ya TUHAN, maka aku akan sembuh; r  selamatkanlah s  aku 1 , maka aku akan selamat, sebab Engkaulah kepujianku! t 

Yeremia 18:1

Konteks
Pelajaran dari pekerjaan tukang periuk
18:1 Firman yang datang dari TUHAN kepada Yeremia, bunyinya:

Yeremia 23:23

Konteks
23:23 Masakan Aku ini hanya Allah yang dari dekat, d  demikianlah firman TUHAN, dan bukan Allah yang dari jauh juga?

Yeremia 25:37

Konteks
25:37 dan sunyi sepilah padang rumput yang sentosa, oleh karena murka TUHAN yang menyala-nyala itu.

Yeremia 29:15

Konteks
29:15 Memang kamu berkata: TUHAN telah membangkitkan nabi-nabi bagi kami di Babel. --

Yeremia 30:1

Konteks
Janji pemulihan Israel
30:1 Firman yang datang dari TUHAN 2  kepada Yeremia, bunyinya:

Yeremia 30:12

Konteks
30:12 Sungguh, beginilah firman TUHAN: Penyakitmu f  sangat payah, lukamu tidak tersembuhkan! g 

Yeremia 31:17

Konteks
31:17 Masih ada harapan r  untuk hari depanmu, demikianlah firman TUHAN: anak-anak s  akan kembali ke daerah mereka.

Yeremia 32:6

Konteks
32:6 Berkatalah Yeremia: "Firman TUHAN datang kepadaku, bunyinya:

Yeremia 33:11

Konteks
33:11 akan terdengar lagi suara kegirangan dan suara sukacita, e  suara pengantin laki-laki dan suara pengantin perempuan, suara orang-orang yang mengatakan: Bersyukurlah kepada TUHAN semesta alam, sebab TUHAN itu baik, f  bahwasanya untuk selama-lamanya g  kasih setia-Nya!, sambil mempersembahkan korban syukur h  di rumah TUHAN. Sebab Aku akan memulihkan keadaan i  negeri ini seperti dahulu, j  firman TUHAN.

Yeremia 37:6

Konteks
37:6 Lalu datanglah firman TUHAN kepada nabi Yeremia, bunyinya:

Yeremia 43:8

Konteks
Yeremia bernubuat bahwa Mesir akan ditaklukkan oleh Nebukadnezar
43:8 Kemudian datanglah firman TUHAN kepada Yeremia di Tahpanhes, c  bunyinya:

Yeremia 45:2

Konteks
45:2 "Beginilah firman TUHAN, Allah Israel, tentang engkau, hai Barukh!

Yeremia 46:15

Konteks
46:15 Mengapa Apis melarikan diri, tidakkah sanggup sapi jantanmu bertahan? Sungguh, TUHAN telah menundukkan d  dia!

Yeremia 48:25

Konteks
48:25 Telah patah tanduk b  kekuatan Moab, dan lengan c  kekuasaannya telah pecah! demikianlah firman TUHAN.

Yeremia 48:35

Konteks
48:35 Firman TUHAN: Aku akan menghentikan orang di Moab mempersembahkan korban bakaran di bukit pengorbanan c  dan mempersembahkan korban ukupan d  kepada allahnya.

Yeremia 48:42-43

Konteks
48:42 Moab akan musnah t  sebagai bangsa, u  sebab ia membesarkan diri v  terhadap TUHAN. 48:43 Kejut w  dan pelubang dan jerat x  bagimu, hai penduduk Moab! demikianlah firman TUHAN.

Yeremia 50:10

Konteks
50:10 Negeri orang-orang Kasdim akan menjadi rampasan, a  semua orang yang merampasnya akan puas hatinya, demikianlah firman TUHAN.

Yeremia 52:2

Konteks
52:2 Ia melakukan apa yang jahat di mata TUHAN tepat seperti yang telah dilakukan Yoyakim. m 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[17:14]  1 Full Life : SEMBUHKANLAH AKU ... SELAMATKANLAH AKU.

Nas : Yer 17:14-18

Ketika berhadapan dengan penganiayaan dan pertentangan, Yeremia berdoa memohon kasih karunia Allah untuk membantunya melangsungkan pelayanan sebagai nabi. Umat itu dan nabi palsu telah mencela dan mengejek nubuat-nubuatnya karena belum digenapi (ayat Yer 17:15). Kendatipun penderitaan ini, Yeremia menolak untuk meninggalkan pelayanannya, melainkan terus mengharapkan kekuatan dan pertolongan dari Allah.

[30:1]  2 Full Life : FIRMAN YANG DATANG DARI TUHAN.

Nas : Yer 30:1-33:26

Pasal Yer 30:1-33:26 berisi nubuat-nubuat Yeremia tentang pemulihan di masa depan dan penebusan baik Israel (kerajaan utara) maupun Yehuda (kerajaan selatan). Nubuat-nubuat Yeremia mencakup pemulihan orang Yahudi dari Babel yang akan terjadi pada waktu dekat dan berbagai peristiwa yang jauh di depan yang berkaitan dengan Mesias pada akhir zaman, saat Kristus akan memerintah atas umat-Nya. Yeremia meyakinkan para buangan Yahudi yang menghadapi masa depan yang rupanya tanpa harapan bahwa umat pilihan Allah tidak akan musnah; suatu sisa akan tetap ada dan melalui mereka Allah akan melaksanakan kehendak-Nya bagi dunia.

[32:6]  3 Full Life : BELILAH LADANGKU.

Nas : Yer 32:6-15

Ketika dipenjara (ayat Yer 32:2), Yeremia diperintahkan Tuhan untuk membeli sebuah ladang di Anatot, desa kelahirannya, wilayah yang sudah dikuasai oleh pasukan Babel; pastilah tampaknya bodoh membeli tanah yang sudah dikuasai musuh.

  1. 1) Dengan membeli tanah itu, Yeremia menunjukkan iman pada janji Allah bahwa kaum sisa akan kembali ke negeri itu untuk membeli ladang dan membangun rumah lagi (ayat Yer 32:15); pembelian itu merupakan tanda pengharapan yang bersifat nubuat, kendatipun situasi Yehuda yang menyedihkan waktu itu.
  2. 2) Dengan cara serupa, situasi kita kadang-kadang tampak tidak tertolong lagi dan sangat menyedihkan; namun jikalau kita milik Allah, kita mempunyai janji dan harapan akan satu masa depan yang lebih baik (Rom 8:28).



TIP #10: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab menjadi per baris atau paragraf. [SEMUA]
dibuat dalam 0.06 detik
dipersembahkan oleh YLSA