TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yehezkiel 8:2

Konteks
8:2 dan aku menerima penglihatan: Sungguh, ada kelihatan yang menyerupai seorang laki-laki, dari yang menyerupai pinggangnya sampai ke bawah kelihatan seperti api dan dari pinggangnya ke atas kelihatan seperti cahaya, seperti suasa a  mengkilat.

Yehezkiel 16:15-16

Konteks
Persundalan Yerusalem dan hukumannya
16:15 "Tetapi engkau mengandalkan kecantikanmu dan engkau seumpama bersundal dalam menganggarkan ketermasyhuranmu dan engkau menghamburkan persundalanmu 1  kepada setiap orang yang lewat. h  i  16:16 Engkau mengambil dari pakaian-pakaianmu untuk membuat bukit-bukit pengorbananmu j  berwarna-warni dan engkau bersundal k  di situ; seperti itu belum pernah terjadi dan tidak akan ada lagi.

Yehezkiel 18:14

Konteks
18:14 Sesungguhnya, kalau ia melahirkan seorang anak dan anak ini melihat segala dosa yang dilakukan ayahnya, tetapi menginsafi hal itu, sehingga tidak melakukan seperti itu: j 

Yehezkiel 40:3

Konteks
40:3 Ke sanalah aku dibawa-Nya. Dan lihat, ada seorang yang kelihatan seperti tembaga t  dan di tangannya ada tali lenan beserta tongkat pengukur; u  dan ia berdiri di pintu gerbang.

Yehezkiel 40:13

Konteks
40:13 Lalu ia mengukur pintu gerbang itu dari dinding belakang kamar jaga yang satu sampai dinding belakang kamar jaga yang lain, melalui kedua pintu sekatan itu: lebarnya dua puluh lima hasta.

Yehezkiel 40:17

Konteks
40:17 Lalu dibawanya aku ke pelataran luar, d  sungguh, sekeliling pelataran e  itu ada bilik-bilik, f  yang jumlahnya tiga puluh. Dan bilik-bilik itu dibangun di atas sebuah lantai batu.

Yehezkiel 40:19

Konteks
40:19 Kemudian ia mengukur lebar pelataran g  itu dari sebelah dalam pintu gerbang bawah sampai sebelah luar pintu gerbang dalam: seratus hasta. h  Lalu ia berjalan di depanku menuju ke utara

Yehezkiel 40:24

Konteks
40:24 Kemudian ia membawa aku menuju selatan, sungguh, ada sebuah pintu gerbang yang menghadap ke selatan; ia mengukur kamar-kamar jaganya, tiang-tiang temboknya dan balai gerbangnya, ukurannya n  sama saja dengan yang lain-lain.

Yehezkiel 40:27-28

Konteks
40:27 Di bagian selatan pelataran q  dalam ada juga pintu gerbang; ia mengukur dari pintu gerbang sampai pintu gerbang di bagian selatan: seratus hasta. r  40:28 Lalu dibawanya aku ke pelataran dalam melalui pintu gerbang selatan dan ia mengukur pintu gerbang itu, ukurannya s  sama saja dengan yang lain-lain.

Yehezkiel 40:47

Konteks
40:47 Lalu ia mengukur pelataran dalam: itu suatu empat persegi, yang panjangnya seratus hasta dan lebarnya seratus hasta; mezbah ada di hadapan Bait Suci. s 

Yehezkiel 41:1

Konteks
41:1 Kemudian dibawanya aku ke dalam ruang besar w  Bait Suci 2  dan ia mengukur tiang temboknya: yang sebelah sini enam hasta tebalnya dan yang sebelah sana enam hasta juga.

Yehezkiel 41:5

Konteks
41:5 Kemudian ia mengukur dinding Bait Suci itu: enam hasta tebalnya dan lebar kamar tambahan yang terdapat di sekeliling Bait Suci itu, empat hasta.

Yehezkiel 41:22

Konteks
41:22 mezbah n  dari kayu, tingginya tiga hasta, panjangnya dua hasta dan lebarnya dua hasta; sudut-sudutnya serta alasnya dan dindingnya dari kayu. Ia berkata kepadaku: "Inilah meja o  yang ada di hadirat TUHAN."

Yehezkiel 42:1

Konteks
Bilik-bilik untuk imam-imam
42:1 Lalu diiringnya aku ke pelataran luar bagian utara dan dibawanya aku ke bilik-bilik t  sebelah utara yang berhadapan dengan lapangan tertutup u  dan berhadapan dengan bangunan yang di ujung barat. v 

Yehezkiel 42:15

Konteks
Ukuran-ukuran lingkungan Bait Suci
42:15 Sesudah ia selesai dengan mengukur seluruh bangunan dalam itu, ia mengiring aku menuju pintu gerbang l  yang menghadap ke sebelah timur, lalu mengukur sekeliling lingkungan Bait Suci itu.

Yehezkiel 44:4

Konteks
Petunjuk-petunjuk mengenai kebaktian dan imam-imam
44:4 Lalu dibawanya aku melalui pintu gerbang utara j  ke depan Bait Suci; k  aku melihat, sungguh, rumah TUHAN penuh kemuliaan TUHAN, maka aku sujud l  menyembah.

Yehezkiel 47:2-3

Konteks
47:2 Lalu diiringnya aku ke luar melalui pintu gerbang utara d  dan dibawanya aku berkeliling dari luar menuju pintu gerbang luar yang menghadap ke timur, sungguh, air itu membual dari sebelah selatan. 47:3 Sedang orang itu pergi ke arah timur dan memegang tali pengukur e  di tangannya, ia mengukur seribu hasta dan menyuruh aku masuk dalam air itu, maka dalamnya sampai di pergelangan kaki.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[16:15]  1 Full Life : ENGKAU MENGHAMBURKAN PERSUNDALANMU.

Nas : Yeh 16:15

Yerusalem mulai mengandalkan kecantikan dan kekayaannya (bd. Ul 6:10-12) dan bukan Allah. Ia menjadi sundal secara rohani dengan menjadi tidak setia dan meninggalkan Tuhan. Ia mengikat perjanjian dengan bangsa-bangsa asing (bd. 1Raj 11:1-13) dan mulai menyembah dewa-dewa mereka. Perzinaan rohani dewasa ini dilakukan oleh gereja atau perseorangan yang meninggalkan Tuhan dan menyerahkan diri kepada kenikmatan dosa dan nilai-nilai duniawi dan bukan kepada Allah dan kerajaan-Nya.

[41:1]  2 Full Life : RUANG BESAR BAIT SUCI.

Nas : Yeh 41:1

Bait Suci yang dilihat Yehezkiel agak berbeda dari yang dibangun oleh Salomo. Tidak disebutkan tentang mezbah ukupan, kaki dian atau tabut perjanjian. Alasan perbedaan ini tidak disebutkan.



TIP #24: Gunakan Studi Kamus untuk mempelajari dan menyelidiki segala aspek dari 20,000+ istilah/kata. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA