TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yehezkiel 13:2

Konteks
13:2 "Hai anak manusia, bernubuatlah melawan nabi-nabi 1  i  Israel, bernubuatlah dan katakanlah kepada mereka yang bernubuat sesuka hatinya j  saja: Dengarlah firman TUHAN! k 

Yehezkiel 20:1

Konteks
Kasih dan hukuman Allah dalam sejarah Israel
20:1 Pada tahun ketujuh, dalam bulan yang kelima, pada tanggal sepuluh bulan itu, datanglah beberapa orang dari tua-tua 2  Israel untuk meminta petunjuk q  dari pada TUHAN dan duduk di hadapanku. r 

Yehezkiel 38:14

Konteks
38:14 Sebab itu, bernubuatlah, hai anak manusia dan katakanlah kepada Gog: Beginilah firman Tuhan ALLAH: Ketika umat-Ku Israel sedang diam dengan aman tenteram, b  pada waktu itulah engkau akan bergerak
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[13:2]  1 Full Life : BERNUBUATLAH MELAWAN NABI-NABI.

Nas : Yeh 13:2-23

Allah mengutuk para nabi palsu dari Israel karena mereka bernubuat bahwa tidak akan ada hukuman yang datang. Mereka bernubuat palsu dengan mengatakan bahwa bangsa itu aman sekalipun mereka hidup dalam dosa dan penyembahan berhala

(lihat cat. --> Yer 6:14;

lihat cat. --> Yer 23:17).

[atau ref. Yer 6:14; 23:17]

Allah melawan nabi-nabi semacam itu (ayat Yeh 13:8).

[20:1]  2 Full Life : BEBERAPA ORANG DARI TUA-TUA.

Nas : Yeh 20:1-49

Pasal ini menyatakan kebenaran yang menyedihkan bahwa sejarah Israel merupakan kesinambungan penyembahan berhala dan kegagalan moral. Yehezkiel mengatakan kepada para tua-tua zamanya bahwa mereka sendiri belum menghilangkan kasih kepada berhala dari dalam hati mereka; jadi mereka juga bersalah di hadapan Allah.



TIP #03: Coba gunakan operator (AND, OR, NOT, ALL, ANY) untuk menyaring pencarian Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA