TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ulangan 2:26

Konteks
Riwayat peperangan melawan Sihon, raja Hesybon
2:26 "Kemudian aku menyuruh utusan dari padang gurun Kedemot q  kepada Sihon, r  raja Hesybon, menyampaikan pesan perdamaian, s  bunyinya:

Ulangan 11:23

Konteks
11:23 maka TUHAN akan menghalau w  segala bangsa x  ini dari hadapanmu, sehingga kamu menduduki daerah bangsa-bangsa yang lebih besar dan lebih kuat dari padamu. y 

Ulangan 13:13

Konteks
13:13 Ada orang-orang dursila x  tampil dari tengah-tengahmu, yang telah menyesatkan penduduk kota mereka dengan berkata: Mari kita berbakti kepada allah lain yang tidak kamu kenal,

Ulangan 20:9

Konteks
20:9 Apabila para pengatur pasukan selesai berbicara kepada tentara, maka haruslah ditunjuk kepala-kepala pasukan untuk mengepalai tentara.

Ulangan 22:14

Konteks
22:14 menuduhkan kepadanya perbuatan yang kurang senonoh dan membusukkan namanya dengan berkata: Perempuan ini kuambil menjadi isteriku, tetapi ketika ia kuhampiri, tidak ada kudapati padanya tanda-tanda keperawanan--

Ulangan 25:3

Konteks
25:3 Empat puluh kali harus orang itu dipukuli, b  jangan lebih; supaya jangan saudaramu menjadi rendah di matamu, c  apabila ia dipukul lebih banyak lagi.


TIP #17: Gunakan Pencarian Universal untuk mencari pasal, ayat, referensi, kata atau nomor strong. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA