TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Amsal 21:4

Konteks
21:4 Mata yang congkak g  dan hati yang sombong, yang menjadi pelita orang fasik, adalah dosa.

Hagai 2:13

Konteks
2:13 (2-14) Berkatalah pula Hagai: "Jika seseorang yang najis oleh mayat menyentuh semuanya ini, menjadi najiskah v  yang disentuh itu?" Lalu para imam itu menjawab, katanya: "Tentu!"

Zakharia 7:5-6

Konteks
7:5 "Katakanlah kepada seluruh rakyat negeri dan kepada para imam, demikian: Ketika kamu berpuasa a  dan meratap dalam bulan yang kelima dan yang ketujuh b  selama tujuh puluh tahun c  ini, adakah kamu sungguh-sungguh berpuasa untuk Aku? 7:6 Dan ketika kamu makan dan ketika kamu minum, bukankah kamu makan dan minum untuk dirimu sendiri? d 

Matius 15:18

Konteks
15:18 Tetapi apa yang keluar dari mulut berasal dari hati c  dan itulah yang menajiskan orang.

Roma 14:20

Konteks
14:20 Janganlah engkau merusakkan pekerjaan Allah oleh karena makanan! o  Segala sesuatu adalah suci, p  tetapi celakalah orang, jika oleh makanannya orang lain tersandung! q 

Roma 14:23

Konteks
14:23 Tetapi barangsiapa yang bimbang, t  kalau ia makan, ia telah dihukum, karena ia tidak melakukannya berdasarkan iman. Dan segala sesuatu yang tidak berdasarkan iman, adalah dosa.

Roma 14:1

Konteks
Jangan menghakimi saudaramu
14:1 Terimalah orang yang lemah l  imannya tanpa mempercakapkan pendapatnya.

Kolose 1:27-29

Konteks
1:27 Kepada mereka Allah mau memberitahukan, q  betapa kaya dan mulianya r  rahasia itu di antara bangsa-bangsa lain, yaitu: Kristus ada di tengah-tengah kamu, s  Kristus yang adalah pengharapan akan kemuliaan 1 ! 1:28 Dialah yang kami beritakan, apabila tiap-tiap orang kami nasihati t  dan tiap-tiap orang kami ajari dalam segala hikmat, u  untuk memimpin tiap-tiap orang kepada kesempurnaan v  dalam Kristus. 1:29 Itulah yang kuusahakan w  dan kupergumulkan x  dengan segala tenaga sesuai dengan kuasa-Nya, yang bekerja dengan kuat di dalam aku. y 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[1:27]  1 Full Life : KRISTUS ADA DI TENGAH-TENGAH KAMU ... PENGHARAPAN AKAN KEMULIAAN.

Nas : Kol 1:27

Kristus yang diam di dalam kita adalah jaminan kita untuk kelak memperoleh kemuliaan dan hidup kekal. Hanya jikalau Ia tinggal di dalam kita dan kita terus-menerus berhubungan erat dengan Dia, dapat melenyapkan setiap keraguan tentang mencapai sorga. Memiliki Kristus berarti memiliki hidup (bd. Rom 8:11; Ef 1:13-14; 1Yoh 5:11-12).



TIP #12: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab saja. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA