TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Nehemia 2:9-10

Konteks
2:9 Maka datanglah aku kepada bupati-bupati di daerah seberang sungai Efrat dan menyerahkan kepada mereka surat-surat raja. Dan raja menyuruh panglima-panglima perang dan orang-orang berkuda e  menyertai aku. 2:10 Ketika Sanbalat, f  orang Horon, dan Tobia, g  orang Amon, pelayan itu, mendengar hal itu, mereka sangat kesal karena ada orang yang datang mengusahakan kesejahteraan orang Israel. h 

Nehemia 7:2

Konteks
7:2 Pengawasan atas Yerusalem aku serahkan kepada Hanani, h  saudaraku, dan kepada Hananya, i  panglima benteng, j  karena dia seorang yang dapat dipercaya dan yang takut k  akan Allah 1  lebih dari pada orang-orang lain.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[7:2]  1 Full Life : SEORANG YANG DAPAT DIPERCAYA DAN YANG TAKUT AKAN ALLAH.

Nas : Neh 7:2

Prinsip alkitabiah dalam memilih para pemimpin untuk pekerjaan Allah ialah menugaskan mereka yang bertekun dalam kesetiaan kepada Allah dan firman-Nya serta telah menunjukkan ketakutan saleh akan dosa dan akibatnya

(lihat art. SYARAT-SYARAT MORAL BAGI PENILIK JEMAAT,

dan

lihat art. PENDALAMAN ALKITAB BAGI ORANG KRISTEN).



TIP #33: Situs ini membutuhkan masukan, ide, dan partisipasi Anda! Klik "Laporan Masalah/Saran" di bagian bawah halaman. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA