TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Mazmur 6:1

Konteks
Doa dalam pergumulan
6:1 Untuk pemimpin biduan. Dengan permainan kecapi. Menurut lagu: Yang kedelapan. Mazmur Daud. (6-2) Ya TUHAN, janganlah menghukum aku dalam murka-Mu 1 , j  dan janganlah menghajar aku dalam kepanasan amarah-Mu.

Mazmur 44:5

Konteks
44:5 (44-6) Dengan Engkaulah kami menanduk z  para lawan kami, dengan nama-Mulah kami menginjak-injak a  orang-orang yang bangkit menyerang kami.

Mazmur 57:9

Konteks
57:9 (57-10) Aku mau bersyukur kepada-Mu di antara bangsa-bangsa, ya Tuhan, aku mau bermazmur bagi-Mu di antara suku-suku bangsa;

Mazmur 65:8

Konteks
65:8 (65-9) Sebab itu orang-orang yang diam di ujung-ujung bumi takut kepada tanda-tanda mujizat-Mu; tempat terbitnya pagi dan petang Kaubuat bersorak-sorai. r 

Mazmur 89:3

Konteks
89:3 (89-4) Engkau telah berkata: "Telah Kuikat perjanjian dengan orang pilihan-Ku, Aku telah bersumpah kepada Daud, hamba-Ku:

Mazmur 108:3

Konteks
108:3 (108-4) Aku mau bersyukur kepada-Mu di antara bangsa-bangsa, ya TUHAN, dan aku mau bermazmur bagi-Mu di antara suku-suku bangsa;

Mazmur 65:5

Konteks
65:5 (65-6) Dengan perbuatan-perbuatan yang dahsyat dan dengan keadilan j  Engkau menjawab kami, ya Allah yang menyelamatkan k  kami, Engkau, yang menjadi kepercayaan segala ujung bumi l  dan pulau-pulau m  yang jauh-jauh;

Mazmur 31:20

Konteks
31:20 (31-21) Engkau menyembunyikan q  mereka dalam naungan r  wajah-Mu terhadap persekongkolan orang-orang; s  Engkau melindungi mereka dalam pondok terhadap perbantahan lidah.

Mazmur 31:19

Konteks
31:19 (31-20) Alangkah limpahnya kebaikan-Mu n  yang telah Kausimpan bagi orang yang takut akan Engkau, yang telah Kaulakukan bagi orang yang berlindung o  pada-Mu, di hadapan manusia! p 

Mazmur 39:11

Konteks
39:11 (39-12) Engkau menghajar t  seseorang dengan hukuman u  karena kesalahannya, dan menghancurkan v  keelokannya sama seperti gegat; w  sesungguhnya, setiap manusia adalah kesia-siaan belaka. x  Sela

Mazmur 56:13

Konteks
56:13 (56-14) Sebab Engkau telah meluputkan aku dari pada maut, k  bahkan menjaga kakiku, sehingga tidak tersandung; maka aku boleh berjalan di hadapan Allah dalam cahaya kehidupan. l 

Mazmur 67:4

Konteks
67:4 (67-5) Kiranya suku-suku bangsa bersukacita dan bersorak-sorai, m  sebab Engkau memerintah bangsa-bangsa dengan adil, n  dan menuntun suku-suku bangsa di atas bumi. o  Sela

Mazmur 68:2

Konteks
68:2 (68-3) Seperti asap w  hilang tertiup, seperti lilin meleleh x  di depan api, demikianlah orang-orang fasik binasa y  di hadapan Allah.

Mazmur 89:49

Konteks
89:49 (89-50) Di manakah kasih setia-Mu yang mula-mula, ya Tuhan, yang telah Kaujanjikan dengan sumpah kepada Daud demi kesetiaan-Mu?
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[6:1]  1 Full Life : JANGANLAH MENGHUKUM AKU DALAM MURKA-MU.

Nas : Mazm 6:2-11

Mazmur ini merupakan salah satu dari enam mazmur pengakuan dosa (yaitu, mazmur penyesalan karena dosa; yang lain adalah pasal Mazm 32:1-11; 38:1-23; 51:1-21; 130:1-8; 143:1-12). Roh Kudus mengilhamkan doa ini untuk memberi semangat kepada semua orang yang menderita di bawah disiplin Allah untuk jangka waktu lama dan memerlukan pengampunan dan kesembuhan .



TIP #01: Selamat Datang di Antarmuka dan Sistem Belajar Alkitab SABDA™!! [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA