TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Matius 12:7

Konteks
12:7 Jika memang kamu mengerti maksud firman ini: Yang Kukehendaki ialah belas kasihan dan bukan persembahan, d  tentu kamu tidak menghukum orang yang tidak bersalah.

Matius 12:14

Konteks
12:14 Lalu keluarlah orang-orang Farisi itu dan bersekongkol untuk membunuh Dia. j 

Matius 12:24

Konteks
12:24 Tetapi ketika orang Farisi mendengarnya, mereka berkata: "Dengan Beelzebul, s  penghulu setan, Ia mengusir setan. t "

Matius 12:32

Konteks
12:32 Apabila seorang mengucapkan sesuatu menentang Anak Manusia, ia akan diampuni, tetapi jika ia menentang Roh Kudus, ia tidak akan diampuni, di dunia ini b  tidak, dan di dunia yang akan datangpun c  tidak.

Matius 12:34

Konteks
12:34 Hai kamu keturunan ular beludak, e  bagaimanakah kamu dapat mengucapkan hal-hal yang baik, sedangkan kamu sendiri jahat? Karena yang diucapkan mulut f  meluap dari hati.

Matius 12:39

Konteks
12:39 Tetapi jawab-Nya kepada mereka: "Angkatan yang jahat dan tidak setia ini menuntut suatu tanda. Tetapi kepada mereka tidak akan diberikan tanda selain tanda nabi Yunus. j 

Matius 12:45

Konteks
12:45 Lalu ia keluar dan mengajak tujuh roh lain yang lebih jahat dari padanya dan mereka masuk dan berdiam di situ. Maka akhirnya keadaan orang itu lebih buruk dari pada keadaannya semula. q  Demikian juga akan berlaku atas angkatan yang jahat ini."


TIP #12: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab saja. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA