TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Lukas 6:37

Konteks
Hal menghakimi
6:37 "Janganlah kamu menghakimi 1 , maka kamupun tidak akan dihakimi. m  Dan janganlah kamu menghukum, maka kamupun tidak akan dihukum; ampunilah dan kamu akan diampuni. n 

Lukas 10:11

Konteks
10:11 Juga debu kotamu yang melekat pada kaki kami, kami kebaskan di depanmu; y  tetapi ketahuilah ini: Kerajaan Allah sudah dekat. z 

Lukas 11:11

Konteks
11:11 Bapa manakah di antara kamu, jika anaknya minta ikan dari padanya, akan memberikan ular kepada anaknya itu 2  ganti ikan?

Lukas 11:43

Konteks
11:43 Celakalah kamu, hai orang-orang Farisi, sebab kamu suka duduk di tempat terdepan di rumah ibadat dan suka menerima penghormatan di pasar. m 

Lukas 12:11

Konteks
12:11 Apabila orang menghadapkan kamu kepada majelis-majelis atau kepada pemerintah-pemerintah dan penguasa-penguasa, janganlah kamu kuatir bagaimana dan apa yang harus kamu katakan i  untuk membela dirimu.

Lukas 12:54

Konteks
Menilai zaman
12:54 Yesus berkata pula kepada orang banyak: "Apabila kamu melihat awan naik di sebelah barat, segera kamu berkata: Akan datang hujan, dan hal itu memang terjadi. n 

Lukas 13:28

Konteks
13:28 Di sanalah akan terdapat ratap dan kertak gigi, q  apabila kamu akan melihat Abraham dan Ishak dan Yakub dan semua nabi di dalam Kerajaan Allah, tetapi kamu sendiri dicampakkan ke luar.

Lukas 14:5

Konteks
14:5 Kemudian Ia berkata kepada mereka: "Siapakah di antara kamu yang tidak segera menarik ke luar d  anaknya atau lembunya kalau terperosok ke dalam sebuah sumur, meskipun pada hari Sabat?"

Lukas 14:9

Konteks
14:9 supaya orang itu, yang mengundang engkau dan dia, jangan datang dan berkata kepadamu: Berilah tempat ini kepada orang itu. Lalu engkau dengan malu harus pergi duduk di tempat yang paling rendah.

Lukas 16:15

Konteks
16:15 Lalu Ia berkata kepada mereka: "Kamu membenarkan diri b  di hadapan orang, tetapi Allah mengetahui hatimu. c  Sebab apa yang dikagumi manusia, dibenci oleh Allah.

Lukas 17:22

Konteks
17:22 Dan Ia berkata kepada murid-murid-Nya: "Akan datang waktunya kamu ingin melihat satu dari pada hari-hari Anak Manusia q  itu dan kamu tidak akan melihatnya. r 

Lukas 22:35

Konteks
22:35 Lalu Ia berkata kepada mereka: "Ketika Aku mengutus kamu dengan tiada membawa pundi-pundi, bekal dan kasut, t  adakah kamu kekurangan apa-apa?"

Lukas 22:53

Konteks
22:53 Padahal tiap-tiap hari Aku ada di tengah-tengah kamu di dalam Bait Allah, f  dan kamu tidak menangkap Aku. Tetapi inilah saat kamu, g  dan inilah kuasa kegelapan itu. h "

Lukas 22:67

Konteks
22:67 katanya: "Jikalau Engkau adalah Mesias, katakanlah kepada kami." Jawab Yesus: "Sekalipun Aku mengatakannya kepada kamu, namun kamu tidak akan percaya;
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[6:37]  1 Full Life : JANGANLAH KAMU MENGHAKIMI.

Nas : Luk 6:37

Lihat cat. --> Mat 7:1.

[atau ref. Mat 7:1]

[11:11]  2 Full Life : MEMBERIKAN ULAR KEPADA ANAKNYA ITU.

Nas : Luk 11:11

Lihat cat. --> Mat 7:11

[atau ref. Mat 7:11]

mengenai pemeliharaan Allah terhadap anak-anak-Nya dalam.



TIP #30: Klik ikon pada popup untuk memperkecil ukuran huruf, ikon pada popup untuk memperbesar ukuran huruf. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA