TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Lukas 1:78

Konteks
1:78 oleh rahmat dan belas kasihan dari Allah kita, dengan mana Ia akan melawat kita, Surya pagi m  dari tempat yang tinggi,

Lukas 2:12

Konteks
2:12 Dan inilah tandanya a  bagimu: Kamu akan menjumpai seorang bayi dibungkus dengan lampin dan terbaring di dalam palungan."

Lukas 4:17

Konteks
4:17 Kepada-Nya diberikan kitab nabi Yesaya dan setelah dibuka-Nya, Ia menemukan nas, di mana ada tertulis:

Lukas 5:22

Konteks
5:22 Akan tetapi Yesus mengetahui pikiran mereka 1 , lalu berkata kepada mereka: "Apakah yang kamu pikirkan dalam hatimu?

Lukas 7:26

Konteks
7:26 Jadi untuk apakah kamu pergi? Melihat nabi? k  Benar, dan Aku berkata kepadamu, bahkan lebih dari pada nabi.

Lukas 8:21

Konteks
8:21 Tetapi Ia menjawab mereka: "Ibu-Ku dan saudara-saudara-Ku 2  ialah mereka, yang mendengarkan firman Allah dan melakukannya. l "

Lukas 9:17

Konteks
9:17 Dan mereka semuanya makan sampai kenyang. Kemudian dikumpulkan potongan-potongan roti yang sisa sebanyak dua belas bakul.

Lukas 10:15

Konteks
10:15 Dan engkau Kapernaum, e  apakah engkau akan dinaikkan sampai ke langit? Tidak, engkau akan diturunkan sampai ke dunia orang mati!

Lukas 12:16

Konteks
12:16 Kemudian Ia mengatakan kepada mereka suatu perumpamaan, kata-Nya: "Ada seorang kaya, tanahnya berlimpah-limpah hasilnya.

Lukas 12:29

Konteks
12:29 Jadi, janganlah kamu mempersoalkan apa yang akan kamu makan atau apa yang akan kamu minum dan janganlah cemas hatimu.

Lukas 14:29

Konteks
14:29 Supaya jikalau ia sudah meletakkan dasarnya dan tidak dapat menyelesaikannya, jangan-jangan semua orang yang melihatnya, mengejek dia,

Lukas 15:2

Konteks
15:2 Maka bersungut-sungutlah orang-orang Farisi dan ahli-ahli Taurat, katanya: "Ia menerima orang-orang berdosa dan makan bersama-sama dengan mereka. t "

Lukas 15:16

Konteks
15:16 Lalu ia ingin mengisi perutnya dengan ampas yang menjadi makanan babi itu, tetapi tidak seorangpun yang memberikannya kepadanya.

Lukas 17:35

Konteks
17:35 Ada dua orang perempuan bersama-sama mengilang, yang seorang akan dibawa dan yang lain akan ditinggalkan."
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[5:22]  1 Full Life : YESUS MENGETAHUI PIKIRAN MEREKA.

Nas : Luk 5:22

Orang percaya harus ingat bahwa Allah mengetahui dan menilai setiap pikiran, keinginan dan angan-angan mereka (lih. Mazm 139:1-24; Mat 17:25; Yoh 1:48; 2:25; 21:17; Ibr 4:13).

[8:21]  2 Full Life : IBUKU DAN SAUDARA-SAUDARAKU.

Nas : Luk 8:21

Hanya mereka yang mendengar dan taat kepada Firman Allah, memiliki hubungan pribadi dengan Yesus dan merupakan bagian dari keluarga rohani Allah. Iman tanpa ketaatan bukan merupakan pilihan dalam keluarga rohani Allah.



TIP #01: Selamat Datang di Antarmuka dan Sistem Belajar Alkitab SABDA™!! [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA