TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kisah Para Rasul 3:8

Konteks
3:8 Ia melonjak berdiri lalu berjalan kian ke mari dan mengikuti mereka ke dalam Bait Allah, berjalan dan melompat-lompat o  serta memuji Allah.

Kisah Para Rasul 8:26

Konteks
Sida-sida dari tanah Etiopia
8:26 Kemudian berkatalah seorang malaikat r  Tuhan kepada Filipus, s  katanya: "Bangunlah dan berangkatlah ke sebelah selatan, menurut jalan yang turun dari Yerusalem ke Gaza." Jalan itu jalan yang sunyi.

Kisah Para Rasul 9:12

Konteks
9:12 dan dalam suatu penglihatan ia melihat, bahwa seorang yang bernama Ananias masuk ke dalam dan menumpangkan tangannya q  ke atasnya, supaya ia dapat melihat lagi."

Kisah Para Rasul 14:20

Konteks
14:20 Akan tetapi ketika murid-murid v  itu berdiri mengelilingi dia, bangkitlah ia lalu masuk ke dalam kota. Keesokan harinya berangkatlah ia bersama-sama dengan Barnabas ke Derbe.

Kisah Para Rasul 16:1

Konteks
Timotius turut serta dengan Paulus
16:1 Paulus datang juga ke Derbe dan ke Listra. p  Di situ ada seorang murid bernama Timotius; q  ibunya adalah seorang Yahudi dan telah menjadi percaya, r  sedangkan ayahnya seorang Yunani.

Kisah Para Rasul 17:10

Konteks
Paulus dan Silas di Berea
17:10 Tetapi pada malam itu juga segera saudara-saudara di situ menyuruh Paulus dan Silas q  berangkat ke Berea. r  Setibanya di situ pergilah mereka ke rumah ibadat s  orang Yahudi.

Kisah Para Rasul 19:21

Konteks
Demetrius menimbulkan huru-hara di Efesus
19:21 Kemudian dari pada semuanya itu Paulus bermaksud pergi ke Yerusalem b  melalui Makedonia c  dan Akhaya. d  Katanya: "Sesudah berkunjung ke situ aku harus melihat Roma juga. e "

Kisah Para Rasul 20:10

Konteks
20:10 Tetapi Paulus turun ke bawah. Ia merebahkan diri ke atas orang muda itu, t  mendekapnya, dan berkata: "Jangan ribut, sebab ia masih hidup. u "

Kisah Para Rasul 20:13

Konteks
Dari Troas ke Miletus
20:13 Kami berangkat lebih dahulu ke kapal dan berlayar ke Asos, dengan maksud untuk menjemput Paulus di situ sesuai dengan pesannya, sebab ia sendiri mau berjalan kaki melalui darat.

Kisah Para Rasul 26:14

Konteks
26:14 Kami semua rebah ke tanah dan aku mendengar suatu suara j  yang mengatakan kepadaku dalam bahasa Ibrani: k  Saulus, Saulus, mengapa engkau menganiaya Aku? Sukar bagimu menendang ke galah rangsang.

Kisah Para Rasul 27:2

Konteks
27:2 Kami naik ke sebuah kapal dari Adramitium yang akan berangkat ke pelabuhan-pelabuhan di sepanjang pantai Asia, s  lalu kami bertolak. Aristarkhus, t  seorang Makedonia u  dari Tesalonika, v  menyertai kami.

Kisah Para Rasul 27:43

Konteks
27:43 Tetapi perwira itu ingin menyelamatkan Paulus. i  Karena itu ia menggagalkan maksud mereka, dan memerintahkan, supaya orang-orang yang pandai berenang lebih dahulu terjun ke laut dan naik ke darat,

Kisah Para Rasul 28:8

Konteks
28:8 Ketika itu ayah Publius terbaring karena sakit demam dan disentri. Paulus masuk ke kamarnya; ia berdoa q  serta menumpangkan tangan r  ke atasnya dan menyembuhkan dia. s 


TIP #02: Coba gunakan wildcards "*" atau "?" untuk hasil pencarian yang leb?h bai*. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA