TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kejadian 38:21

Konteks
38:21 Ia bertanya-tanya di tempat tinggal perempuan itu: "Di manakah perempuan jalang, n  yang duduk tadinya di pinggir jalan di Enaim itu?" Jawab mereka: "Tidak ada di sini perempuan jalang."

Kejadian 38:16

Konteks
38:16 Lalu berpalinglah Yehuda mendapatkan perempuan yang di pinggir jalan itu serta berkata: "Marilah, aku mau menghampiri engkau, b " sebab ia tidak tahu, c  bahwa perempuan itu menantunya. d  Tanya perempuan itu: "Apakah yang akan kauberikan kepadaku, jika engkau menghampiri aku? e "

Kejadian 36:37

Konteks
36:37 Setelah Samla mati, Saul, dari Rehobot t  yang di pinggir sungai, menjadi raja menggantikan dia.

Kejadian 14:6

Konteks
14:6 dan orang Hori r  di pegunungan mereka yang bernama Seir, s  sampai ke El-Paran t  di tepi padang gurun.

Kejadian 49:17

Konteks
49:17 Semoga Dan n  menjadi seperti ular di jalan, seperti ular beludak di denai o  yang memagut tumit kuda, p  sehingga penunggangnya jatuh ke belakang.

Kejadian 36:31

Konteks
Raja-raja Edom
36:31 Inilah raja-raja yang memerintah di tanah Edom, sebelum ada seorang raja o  memerintah atas orang Israel.

Kejadian 23:9

Konteks
23:9 supaya ia memberikan kepadaku gua Makhpela i  miliknya itu, yang terletak di ujung ladangnya; baiklah itu diberikannya kepadaku dengan harga penuh untuk menjadi kuburan milikku di tengah-tengah kamu."

Kejadian 38:14

Konteks
38:14 maka ditanggalkannyalah pakaian kejandaannya, v  ia bertelekung w  dan berselubung, lalu pergi duduk x  di pintu masuk ke Enaim yang di jalan ke Timna, y  karena dilihatnya, bahwa Syela z  telah menjadi besar, dan dia tidak diberikan juga kepada Syela itu untuk menjadi isterinya.


TIP #05: Coba klik dua kali sembarang kata untuk melakukan pencarian instan. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA