TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Imamat 4:6

Konteks
4:6 Imam harus mencelupkan jarinya ke dalam darah itu, dan memercikkan q  sedikit dari darah itu, tujuh kali di hadapan TUHAN, r  di depan tabir penyekat tempat kudus. s 

Imamat 8:11

Konteks
8:11 Dipercikkannyalah sedikit dari minyak itu ke mezbah tujuh kali dan diurapinya mezbah itu serta segala perkakasnya, dan juga bejana pembasuhan serta alasnya untuk menguduskannya. p 

Imamat 16:19

Konteks
16:19 Kemudian ia harus memercikkan sedikit dari darah itu ke mezbah itu dengan jarinya tujuh kali dan mentahirkan serta menguduskannya dari segala kenajisan orang Israel. k 

Imamat 16:34

Konteks
16:34 Itulah yang harus menjadi ketetapan m  untuk selama-lamanya bagimu, supaya sekali setahun n  diadakan pendamaian bagi orang Israel karena segala dosa mereka." Maka Harun melakukan seperti yang diperintahkan TUHAN kepada Musa.

Imamat 26:21

Konteks
26:21 Jikalau hidupmu tetap bertentangan j  dengan Daku dan kamu tidak mau mendengarkan Daku, maka Aku akan makin menambah hukuman atasmu sampai tujuh kali lipat k  setimpal dengan dosamu.


TIP #19: Centang "Pencarian Tepat" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab tanpa keluarga katanya. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA