TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Imamat 2:1

Konteks
Korban sajian
2:1 "Apabila seseorang hendak mempersembahkan persembahan berupa korban sajian 1  r  kepada TUHAN, hendaklah persembahannya itu tepung s  yang terbaik dan ia harus menuangkan minyak t  serta membubuhkan kemenyan ke atasnya. u  v 

Imamat 11:33

Konteks
11:33 Kalau seekor dari binatang-binatang itu jatuh ke dalam sesuatu belanga tanah, maka segala yang ada di dalamnya menjadi najis dan belanga itu harus kamu pecahkan. q 

Imamat 11:43

Konteks
11:43 Janganlah kamu membuat dirimu jijik oleh setiap binatang v  yang merayap dan berkeriapan dan janganlah kamu menajiskan dirimu dengan semuanya itu, sehingga kamu menjadi najis karenanya.

Imamat 15:2

Konteks
15:2 "Berbicaralah kepada orang Israel dan katakan kepada mereka: Apabila aurat seorang laki-laki mengeluarkan lelehan, y  maka najislah ia karena lelehannya itu.

Imamat 18:26

Konteks
18:26 Tetapi kamu ini haruslah tetap berpegang pada ketetapan-Ku dan peraturan-Ku z  dan jangan melakukan sesuatupun dari segala kekejian itu, baik orang Israel asli maupun orang asing yang tinggal di tengah-tengahmu,
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[2:1]  1 Full Life : KORBAN SAJIAN.

Nas : Im 2:1

Korban sajian merupakan sebuah persembahan kepada Allah sebagai suatu tindakan penyembahan, yang melambangkan penyerahan hasil pekerjaan seseorang kepada Allah. Dalam korban ini tersirat bahwa semua karya manusia harus dilakukan bagi Tuhan dan bahwa makanan sehari-hari harus diterima dengan ucapan syukur kepada-Nya (bd. 1Kor 10:31;

lihat cat. --> Kol 3:23).

[atau ref. Kol 3:23]



TIP #10: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab menjadi per baris atau paragraf. [SEMUA]
dibuat dalam 0.11 detik
dipersembahkan oleh YLSA