TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

2 Tawarikh 7:5

Konteks
7:5 Sebagai korban sembelihan raja Salomo mempersembahkan dua puluh dua ribu ekor lembu sapi dan seratus dua puluh ribu ekor kambing domba. Demikianlah raja dan seluruh bangsa mentahbiskan rumah Allah.

2 Tawarikh 7:12

Konteks
7:12 Kemudian TUHAN menampakkan j  diri kepada Salomo 1  pada malam hari dan berfirman kepadanya: "Telah Kudengar doamu dan telah Kupilih k  tempat ini bagi-Ku l  sebagai rumah persembahan.

2 Tawarikh 9:16

Konteks
9:16 ia membuat juga tiga ratus perisai m  kecil dari emas tempaan, tiga ratus syikal emas dipakainya untuk setiap perisai kecil; lalu raja menaruh semuanya itu di dalam gedung "Hutan Libanon n ".

2 Tawarikh 9:19

Konteks
9:19 sedang dua belas singa berdiri di atas keenam tingkat itu sebelah-menyebelah; belum pernah diperbuat yang demikian bagi sesuatu kerajaan.

2 Tawarikh 10:11

Konteks
10:11 Maka sekarang, ayahku telah membebankan kepada kamu tanggungan yang berat, tetapi aku akan menambah tanggungan kamu; ayahku telah menghajar kamu dengan cambuk, tetapi aku akan menghajar kamu dengan cambuk yang berduri besi."

2 Tawarikh 13:13

Konteks
13:13 Tetapi Yerobeam mengirim suatu pasukan penghadang yang harus membuat gerakan keliling supaya sampai di belakang mereka, sehingga induk pasukannya berada di depan Yehuda dan pasukan-pasukan penghadang b  di belakang mereka.

2 Tawarikh 18:19

Konteks
18:19 Dan TUHAN berfirman: Siapakah yang akan membujuk Ahab, raja Israel, untuk maju berperang, supaya ia tewas di Ramot-Gilead? Maka yang seorang berkata begini, yang lain berkata begitu.

2 Tawarikh 18:22

Konteks
18:22 Karena itu, sesungguhnya TUHAN telah menaruh roh dusta 2  ke dalam mulut nabi-nabimu d  ini, sebab TUHAN telah menetapkan untuk menimpakan malapetaka kepadamu."

2 Tawarikh 25:12

Konteks
25:12 Selain itu sepuluh ribu orang ditawan hidup-hidup oleh bani Yehuda dan dibawa ke suatu puncak bukit batu, lalu mereka dicampakkan dari puncak bukit batu itu, sehingga hancurlah w  mereka semua.

2 Tawarikh 30:12

Konteks
30:12 Di Yehuda nyata pula tangan Allah yang membulatkan hati h  mereka untuk melakukan perintah raja dan para pemimpin sesuai dengan firman TUHAN.

2 Tawarikh 31:18

Konteks
31:18 Para imam terdaftar dengan seluruh keluarga mereka, yakni isteri, anak laki-laki dan perempuan, seluruh kaum itu, karena dengan setia mereka menguduskan diri untuk persembahan kudus.

2 Tawarikh 34:14

Konteks
34:14 Ketika mereka mengeluarkan uang yang telah dibawa ke rumah TUHAN, imam Hilkia menemukan kitab Taurat TUHAN 3 , yang diberikan dengan perantaraan Musa.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[7:12]  1 Full Life : TUHAN MENAMPAKKAN DIRI KEPADA SALOMO.

Nas : 2Taw 7:12

Lihat cat. --> 1Raj 9:3.

[atau ref. 1Raj 9:3]

[18:22]  2 Full Life : ROH DUSTA.

Nas : 2Taw 18:22

Lihat cat. --> 1Raj 22:23.

[atau ref. 1Raj 22:23]

[34:14]  3 Full Life : MENEMUKAN KITAB TAURAT TUHAN.

Nas : 2Taw 34:14

Lihat cat. --> 2Raj 22:8.

[atau ref. 2Raj 22:8]



TIP #16: Tampilan Pasal untuk mengeksplorasi pasal; Tampilan Ayat untuk menganalisa ayat; Multi Ayat/Kutipan untuk menampilkan daftar ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA