TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

1 Tawarikh 1:51

Konteks
1:51 Setelah Hadad mati, maka yang menjadi kepala-kepala kaum di Edom ialah kepala kaum Timna, kepala kaum Alya, kepala kaum Yetet,

1 Tawarikh 4:31

Konteks
4:31 Bet-Markabot, Hazar-Susim, Bet-Biri dan di Saaraim. n  Itulah kota-kota mereka sampai Daud menjadi raja.

1 Tawarikh 6:31

Konteks
Penyanyi-penyanyi di rumah TUHAN
6:31 Inilah orang-orang e  yang ditugaskan oleh Daud memimpin nyanyian f  di rumah TUHAN sejak tabut itu mendapat tempat perhentian.

1 Tawarikh 9:31-32

Konteks
9:31 Matica, salah seorang Lewi, anak sulung Salum, orang Korah itu, mendapat tugas tetap untuk mengolah roti. 9:32 Dan sebagian dari anak-anak orang Kehat, yakni dari sanak saudara mereka, mengurus roti sajian u  untuk disediakan setiap hari Sabat.

1 Tawarikh 12:4

Konteks
12:4 Yismaya, orang Gibeon, seorang pahlawan di antara ketiga puluh orang itu, yang mengepalai tiga puluh orang; Yeremia, Yehaziel, Yohanan dan Yozabad, orang Gedera; s 

1 Tawarikh 12:33

Konteks
12:33 Dari Zebulon orang-orang yang sanggup berperang, yang pandai berperang dengan berbagai-bagai senjata: lima puluh ribu orang, yang siap memberi bantuan dengan tidak bercabang hati.

1 Tawarikh 15:22

Konteks
15:22 Kenanya, pemimpin orang Lewi, mendapat tugas pengangkutan; ia mengepalai pengangkutan, sebab ia paham dalam hal itu.

1 Tawarikh 16:33

Konteks
16:33 maka pohon-pohon m  di hutan bersorak-sorai di hadapan TUHAN, sebab Ia datang untuk menghakimi n  bumi.

1 Tawarikh 18:15

Konteks
18:15 Yoab, g  anak Zeruya, menjadi panglima; Yosafat bin Ahilud menjadi bendahara;

1 Tawarikh 23:27

Konteks
23:27 Sebab sesuai dengan titah Daud yang belakangan, mereka yang didaftarkan dari anak-anak Lewi ialah yang berumur dua puluh tahun ke atas. --

1 Tawarikh 26:29

Konteks
26:29 Dari orang Yizhar adalah Kenanya beserta anak-anaknya yang diserahi tugas luar di Israel, yaitu menjadi pengatur dan hakim. o 

1 Tawarikh 27:2

Konteks
27:2 Yang mengepalai rombongan pertama untuk bulan pertama ialah Yasobam s  bin Zabdiel dan dalam rombongannya ada dua puluh empat ribu orang.

1 Tawarikh 27:4

Konteks
27:4 Yang mengepalai rombongan bulan yang kedua ialah Dodai, t  orang Ahohi, sedang pemimpin rombongannya yang berjumlah dua puluh empat ribu orang, adalah Miklot.

1 Tawarikh 28:10

Konteks
28:10 Camkanlah sekarang, sebab TUHAN telah memilih engkau untuk mendirikan sebuah rumah menjadi tempat kudus. Kuatkanlah hatimu dan lakukanlah itu."

1 Tawarikh 29:8

Konteks
29:8 Siapa yang mempunyai batu permata s  menyerahkannya kepada Yehiel, orang Gerson t  itu, untuk perbendaharaan rumah TUHAN.

1 Tawarikh 29:24

Konteks
29:24 Lalu semua pemimpin dan pahlawan, juga semua anak p  raja Daud mengakui kekuasaan raja Salomo.


TIP #13: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA