TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

1 Samuel 4:18

Konteks
4:18 Ketika disebutnya tabut Allah itu, jatuhlah Eli telentang dari kursi di sebelah pintu gerbang, batang lehernya patah dan ia mati. Sebab telah tua dan gemuk orangnya. Empat puluh tahun l  lamanya ia memerintah m  sebagai hakim atas orang Israel.

1 Samuel 6:9

Konteks
6:9 Perhatikanlah: apabila tabut itu mengambil jalan ke daerahnya, ke Bet-Semes, t  maka Dialah itu yang telah mendatangkan malapetaka yang hebat ini kepada kita. Dan jika tidak, maka kita mengetahui, bahwa bukanlah tangan-Nya yang telah menimpa kita; kebetulan saja hal itu terjadi kepada kita."

1 Samuel 12:5

Konteks
12:5 Lalu berkatalah ia kepada mereka: "TUHAN menjadi saksi v  kepada kamu, dan orang yang diurapi-Nyapun menjadi saksi pada hari ini, bahwa kamu tidak mendapat apa-apa w  dalam tanganku. x " Jawab mereka: "Dia menjadi saksi."

1 Samuel 13:6

Konteks
13:6 Ketika dilihat orang-orang Israel, bahwa mereka terjepit--sebab rakyat memang terdesak--maka larilah rakyat bersembunyi m  di gua, keluk batu, bukit batu, liang batu dan perigi; n 

1 Samuel 19:5

Konteks
19:5 Ia telah mempertaruhkan nyawanya u  dan telah mengalahkan orang Filistin itu, dan TUHAN telah memberikan kemenangan v  yang besar kepada seluruh Israel. Engkau sudah melihatnya dan bersukacita karenanya. Mengapa engkau hendak berbuat dosa terhadap darah orang yang tidak bersalah w  dengan membunuh Daud tanpa alasan?"

1 Samuel 20:8

Konteks
20:8 Jika demikian, tunjukkanlah kesetiaanmu kepada hambamu ini, sebab engkau telah mengikat perjanjian y  di hadapan TUHAN dengan hambamu ini. Tetapi jika ada kesalahan padaku, engkau sendirilah membunuh z  aku. Mengapa engkau harus menyerahkan aku kepada ayahmu?"

1 Samuel 20:12

Konteks
20:12 Lalu berkatalah Yonatan kepada Daud: "Demi TUHAN, Allah Israel, besok atau lusa kira-kira waktu ini aku akan memeriksa perasaan a  ayahku. Apabila baik keadaannya bagi Daud, masakan aku tidak akan menyuruh orang kepadamu dan memberitahukannya kepadamu?

1 Samuel 22:8

Konteks
22:8 sehingga kamu sekalian mengadakan persepakatan d  melawan aku dan tidak ada seorangpun yang menyatakan kepadaku, bahwa anakku mengikat diri e  dengan anak Isai f  itu? Tidak ada seorangpun dari kamu yang cemas g  karena aku, atau yang menyatakan kepadaku, bahwa anakku telah menghasut pegawaiku melawan aku menjadi penghadang seperti sekarang ini."

1 Samuel 22:13

Konteks
22:13 Kemudian bertanyalah Saul kepadanya: "Mengapa kamu mengadakan persepakatan n  melawan aku, engkau dengan anak Isai itu, dengan memberikan roti dan pedang kepadanya, menanyakan Allah baginya, sehingga ia bangkit melawan aku menjadi penghadang seperti sekarang ini?"

1 Samuel 26:12

Konteks
26:12 Kemudian Daud mengambil tombak dan kendi itu dari sebelah kepala Saul, lalu mereka pergi. Tidak ada yang melihatnya, tidak ada yang mengetahuinya, tidak ada yang terbangun, sebab sekaliannya tidur, karena TUHAN membuat mereka tidur nyenyak. w 


TIP #19: Centang "Pencarian Tepat" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab tanpa keluarga katanya. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA