menafikan (root: nafi)

 : 
Kata Benda, Kata Sifat, Kata Kerja
 : 
nafimenafikan 

menafikan [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

na·fi 1 n penolakan; penampikan; pengingkaran; 2 a sifat negatif; 3 v tidak mau; tidak menurut;
me·na·fi·kan v menolak; menampik; mengingkari; menyangkal: kita harus menolak atau ~ iktikad yg meragukan

menafikan [THESAURUS]

1nafi n ingkar, pembangkangan, pemungkiran, penampikan, penangkalan, penangkisan, pencegahan, penegahan, penentangan, penepisan, pengingkaran, penolakan, penyanggahan, penyangkalan, perlawanan;

menafikan v memungkiri, menampik, mengingkari, meniadakan, menidakkan, menolak, menyangkal;

penafian n penampikan, pengingkaran, penolakan, penyangkalan

menafikan [KAMUS GLOBAL]

deny kkt. (denied) 1 menyangkal, mengingkari. 2 meniadakan.

negative kb. 1 negatip. 2 Phot.: gambar negatip. to answer in the n. menjawab tidak. -ks. negatip.


For further exploring for "menafikan" in Webster Dictionary Online


TIP #32: Gunakan Pencarian Khusus untuk melakukan pencarian Teks Alkitab, Tafsiran/Catatan, Studi Kamus, Ilustrasi, Artikel, Ref. Silang, Leksikon, Pertanyaan-Pertanyaan, Gambar, Himne, Topikal. Anda juga dapat mencari bahan-bahan yang berkaitan dengan ayat-ayat yang anda inginkan melalui pencarian Referensi Ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.18 detik
dipersembahkan oleh YLSA