Daftar Isi
BROWNING: PLEROMA

Pleroma

PLEROMA [browning]

Kata Yunani yang berarti 'kepenuhan', dipakai dalam Ef. 1:23, dan Kol 1:24; dan dapat berarti 'apa yang memenuhi', atau 'apa yang dipenuhi'. Oleh karena itu, maksudnya mungkin adalah bahwa Gereja (Ef. 1:22) melengkapi Kristus, atau bahwa Gereja itu dipenuhi Kristus. Kata itu sendiri (yang mungkin diambil dari perbendaharaan kata *Gnostik) dapat menunjuk kepada Kristus sebagai di atas Gereja, yaitu Kepalanya, tetapi dapat juga Kristus dalam Gereja, yang adalah tubuh-Nya.




TIP #21: Untuk mempelajari Sejarah/Latar Belakang kitab/pasal Alkitab, gunakan Boks Temuan pada Tampilan Alkitab. [SEMUA]
dibuat dalam 0.07 detik
dipersembahkan oleh YLSA