Kolose 3:10 
KonteksTB (1974) © SABDAweb Kol 3:10 |
dan telah mengenakan manusia baru n yang terus-menerus diperbaharui o untuk memperoleh pengetahuan yang benar menurut gambar Khaliknya; p |
AYT (2018) | Kenakanlah manusia baru, yang terus-menerus diperbarui dalam pengetahuan sesuai dengan gambar dari Penciptanya. |
TL (1954) © SABDAweb Kol 3:10 |
dan bertabiatkan perangai yang baharu, yang lagi dibaharui sehingga datang kepada makrifat menurut teladan (Allah) yang menjadikan dia. |
BIS (1985) © SABDAweb Kol 3:10 |
Kalian sekarang sudah diberi hidup yang baru. Kalian adalah manusia baru, yang sedang diperbarui terus-menerus oleh Penciptanya, yaitu Allah, menurut rupa-Nya sendiri. Maksudnya ialah supaya kalian mengenal Allah dengan sempurna. |
TSI (2014) | Sekarang kita sudah diberi pakaian yang baru, yaitu hidup baru yang semakin hari semakin sempurna dalam mencerminkan sifat-sifat Yesus sendiri. Allah Pencipta yang mengerjakan hal itu dalam diri kita, karena kita sudah mengenal Dia melalui Yesus. |
MILT (2008) | dan mengenakan yang baru yang senantiasa dibarui dalam pengenalan menurut gambar Dia yang menciptakannya, |
Shellabear 2011 (2011) | Kamu telah mengenakan dirimu yang baru, yang masih terus-menerus diperbarui menurut citra Allah, Penciptanya, supaya kamu mengenal-Nya dengan sempurna. |
AVB (2015) | dan mengenakan diri yang baru, yang terus-menerus diperbaharu dengan pengetahuan menurut rupa Allah yang menjadikannya. |
![]()
[+] Bhs. Inggris
![]()
[+] Bhs. Indonesia
![]()
[+] Bhs. Suku
![]()
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Kol 3:10 |
|
TL ITL © SABDAweb Kol 3:10 |
|
AYT ITL | |
AVB ITL | |
GREEK WH | |
GREEK SR | |
![]() [+] Bhs. Inggris |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Kol 3:10 |
dan telah mengenakan 1 manusia baru 2 yang terus-menerus diperbaharui 3 untuk memperoleh pengetahuan 4 yang benar menurut 5 gambar Khaliknya; |
![]() [+] Bhs. Inggris |