Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Efesus 1:13

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Ef 1:13

Di dalam Dia b  kamu juga--karena kamu telah mendengar firman kebenaran, c  yaitu Injil keselamatanmu--di dalam Dia kamu juga, ketika kamu percaya, dimeteraikan d  dengan Roh Kudus 1  2 , e  yang dijanjikan-Nya itu.

AYT (2018)

Dalam Dia, kamu juga, setelah mendengar firman kebenaran, yaitu Injil keselamatanmu, dan percaya kepada-Nya, dimeteraikan dengan Roh Kudus yang dijanjikan.

TL (1954) ©

SABDAweb Ef 1:13

Di dalam Dia kamu juga (setelah kamu mendengar sabda kebenaran, yaitu Injil keselamatan kamu), tatkala kamu sudah percaya, maka kamu sudah dimeteraikan dengan Rohulkudus yang dijanjikan itu,

BIS (1985) ©

SABDAweb Ef 1:13

Kalian pun sudah menjadi umat Allah sewaktu kalian mendengar pesan Allah, yakni Kabar Baik yang memberi keselamatan kepadamu. Kalian percaya kepada Yesus Kristus, karena itu Allah memberi tanda milik-Nya kepadamu, yaitu Roh-Nya yang dijanjikan-Nya.

TSI (2014)

Sebab, ketika kalian mendengar ajaran yang benar, yaitu Kabar Baik tentang keselamatan melalui Kristus, kalian percaya kepada-Nya. Lalu sesuai janji-Nya, Allah memberikan Roh Kudus kepada kalian sebagai tanda bahwa kalian sudah menjadi milik-Nya.

MILT (2008)

Di dalam Dia, kamu juga, setelah mendengar firman kebenaran yaitu injil keselamatanmu, di dalam Dia juga, kamu yang percaya telah dimeteraikan dengan Roh perjanjian yang kudus,

Shellabear 2011 (2011)

Di dalam Al-Masih itu pun kamu telah disegel dengan Ruh Allah yang dijanjikan-Nya ketika kamu mendengar firman kebenaran, yaitu Injil yang menyelamatkan kamu, dan ketika kamu percaya.

AVB (2015)

Kamu juga dalam Kristus setelah mendengar kata kebenaran, iaitu Injil tentang penyelamatanmu. Dan dalam-Nya, setelah mempercayai-Nya, kamu telah dimaterai dengan Roh Kudus yang dijanjikan-Nya,

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Ef 1:13

Di dalam
<1722>
Dia
<3739>
kamu
<5210>
juga
<2532>
-- karena kamu telah mendengar
<191>
firman
<3056>
kebenaran
<225>
, yaitu Injil
<2098>
keselamatanmu
<4991> <5216>
-- di dalam
<1722>
Dia
<3739>
kamu juga, ketika
<4100> <0>
kamu percaya
<0> <4100>
, dimeteraikan
<4972>
dengan Roh
<4151>
Kudus
<40>
, yang dijanjikan-Nya
<1860>
itu.

[<2532>]
TL ITL ©

SABDAweb Ef 1:13

Di
<1722>
dalam Dia kamu juga (setelah
<2532>
kamu
<5210>
mendengar
<191>
sabda
<3056>
kebenaran
<225>
, yaitu Injil
<2098>
keselamatan
<4991>
kamu
<5216>
), tatkala
<1722>
kamu
<5216>
sudah
<3739>
percaya
<4100>
, maka kamu sudah dimeteraikan
<4972>
dengan Rohulkudus
<40>
yang dijanjikan
<1860>
itu,
AYT ITL
Dalam
<1722>
Dia
<3739>
, kamu
<5210>
juga
<2532>
, setelah mendengar
<191>
firman
<3056>
kebenaran
<225>
, yaitu
<3588>
Injil
<2098>
keselamatanmu
<4991>
, dan
<2532>
percaya
<4100>
kepada-Nya, dimeteraikan
<4972>
dengan
<3588>
Roh
<4151>
Kudus
<40>
yang
<3588>
dijanjikan
<1860>
.

[<5216> <1722> <3739>]
AVB ITL
Kamu
<5210>
juga
<2532>
dalam
<1722>
Kristus setelah mendengar
<191>
kata
<3056>
kebenaran
<225>
, iaitu Injil
<2098>
tentang penyelamatanmu
<4991>
. Dan dalam-Nya
<1722>
, setelah mempercayai-Nya
<4100>
, kamu telah dimaterai
<4972>
dengan Roh
<4151>
Kudus
<40>
yang
<3588>
dijanjikan-Nya
<1860>
,

[<3739> <5216> <3739> <2532>]
GREEK WH
εν
<1722>
PREP
ω
<3739>
R-DSM
και
<2532>
CONJ
υμεις
<5210>
P-2NP
ακουσαντες
<191> <5660>
V-AAP-NPM
τον
<3588>
T-ASM
λογον
<3056>
N-ASM
της
<3588>
T-GSF
αληθειας
<225>
N-GSF
το
<3588>
T-ASN
ευαγγελιον
<2098>
N-ASN
της
<3588>
T-GSF
σωτηριας
<4991>
N-GSF
υμων
<5216>
P-2GP
εν
<1722>
PREP
ω
<3739>
R-DSM
και
<2532>
CONJ
πιστευσαντες
<4100> <5660>
V-AAP-NPM
εσφραγισθητε
<4972> <5681>
V-API-2P
τω
<3588>
T-DSN
πνευματι
<4151>
N-DSN
της
<3588>
T-GSF
επαγγελιας
<1860>
N-GSF
τω
<3588>
T-DSN
αγιω
<40>
A-DSN
GREEK SR
εν
ἐν
ἐν
<1722>
P
ω

ὅς
<3739>
R-DMS
και
καὶ
καί
<2532>
D
υμεισ
ὑμεῖς
σύ
<4771>
R-2NP
ακουσαντεσ
ἀκούσαντες
ἀκούω
<191>
V-PAANMP
τον
τὸν

<3588>
E-AMS
λογον
λόγον
λόγος
<3056>
N-AMS
τησ
τῆς

<3588>
E-GFS
αληθειασ
ἀληθείας,
ἀλήθεια
<225>
N-GFS
το
τὸ

<3588>
E-ANS
ευαγγελιον
εὐαγγέλιον
εὐαγγέλιον
<2098>
N-ANS
τησ
τῆς

<3588>
E-GFS
σωτηριασ
σωτηρίας
σωτηρία
<4991>
N-GFS
υμων
ὑμῶν,
σύ
<4771>
R-2GP
εν
ἐν
ἐν
<1722>
P
ω

ὅς
<3739>
R-DMS
και
καὶ
καί
<2532>
D
πιστευσαντεσ
πιστεύσαντες,
πιστεύω
<4100>
V-PAANMP
εσφραγισθητε
ἐσφραγίσθητε
σφραγίζω
<4972>
V-IAP2P
τω
τῷ

<3588>
E-DNS
πνι
˚Πνεύματι
πνεῦμα
<4151>
N-DNS
τησ
τῆς

<3588>
E-GFS
επαγγελιασ
ἐπαγγελίας
ἐπαγγελία
<1860>
N-GFS
τω
τῷ

<3588>
E-DNS
αγιω
Ἁγίῳ,
ἅγιος
<40>
A-DNS
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Ef 1:13

Di dalam Dia b  kamu juga--karena kamu telah mendengar firman kebenaran, c  yaitu Injil keselamatanmu--di dalam Dia kamu juga, ketika kamu percaya, dimeteraikan d  dengan Roh Kudus 1  2 , e  yang dijanjikan-Nya itu.

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Ef 1:13

Di dalam Dia kamu juga 1 --karena kamu telah mendengar 2  firman 3  kebenaran, yaitu Injil 4  keselamatanmu--di dalam Dia kamu juga, ketika kamu percaya, dimeteraikan 5  dengan Roh Kudus 6 , yang dijanjikan-Nya itu.

Catatan Full Life

Ef 1:13 1

Nas : Ef 1:13

Sebagai meterai, Roh Kudus dianugerahkan kepada orang percaya sebagai tanda kemilikan Allah. Dengan mencurahkan Roh Kudus, Allah memeteraikan kita sebagai milik-Nya (lih. 2Kor 1:22). Demikianlah, kita mempunyai bukti bahwa kita adalah anak angkat Allah dan bahwa penebusan kita itu nyata jikalau Roh Kudus ada dalam hidup kita (ayat Ef 1:5). Kita dapat mengetahui bahwa kita sungguh-sungguh menjadi milik Allah apabila Roh Kudus mengubah dan memperbaharui kita (Yoh 1:12-13; 3:3-6), membebaskan kita dari kuasa dosa (Rom 8:1-17; Gal 5:16-25), memberikan kesadaran bahwa Allah adalah Bapa kita (ayat Ef 1:5; Rom 8:15; Gal 4:6) dan memenuhi kita dengan kuasa untuk bersaksi bagi-Nya (Kis 1:8; 2:4).


Ef 1:13 2

Nas : Ef 1:13

Roh Kudus dan tempat-Nya dalam penebusan orang percaya menjadi penekanan inti surat ini. Roh Kudus

  1. (1) adalah meterai hak milik Allah (ayat Ef 1:13);
  2. (2) adalah jaminan dari bagian warisan orang percaya (ayat Ef 1:14);
  3. (3) merupakan Roh hikmat dan wahyu (ayat Ef 1:17);
  4. (4) menolong orang percaya apabila menghampiri Allah (Ef 2:18);
  5. (5) membangun tubuh Kristus menjadi bait yang kudus (Ef 2:21-22);
  6. (6) menyatakan rahasia Kristus (Ef 3:4-5);
  7. (7) memperkuat orang percaya dengan kuasa di dalam batin (Ef 3:16);
  8. (8) mendorong kesatuan dalam iman Kristen dengan menjadi sepenuhnya serupa dengan Kristus (Ef 4:3,13-14);
  9. (9) berduka bila ada dosa dalam diri orang percaya (Ef 4:30);
  10. (10) rindu senantiasa memenuhi dan memberi kuasa kepada orang percaya (Ef 5:18); dan
  11. (11) menolong dalam doa dan peperangan rohani (Ef 6:18).


Ef 1:13-14 3

Nas : Ef 1:13-14

Roh Kudus adalah "jaminan", yaitu cengkeram atau panjar dari warisan kita. Pada zaman ini Roh Kudus dianugerahkan kepada orang percaya sebagai persekot dari apa yang akan kita miliki sepenuhnya pada masa yang akan datang. Kehadiran dan karya-Nya dalam kehidupan kita menjadi jaminan dari bagian warisan kita pada masa yang akan datang (bd. Rom 8:23; 2Kor 1:22; 2Kor 5:5).

[+] Bhs. Inggris



TIP #21: Untuk mempelajari Sejarah/Latar Belakang kitab/pasal Alkitab, gunakan Boks Temuan pada Tampilan Alkitab. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA