Apa itu bidat atau ajaran sesat menurut pengertian Alkitab?

Istilah Yunani yang diterjemahkan "ajaran sesat" ' (roh pemecah) dalam Galatia 5:20 berarti "pendapat" atau "kelompok." Dalam Perjanjian Baru kata itu mewakili pendapat yang menyimpang dari penjelasan iman Kristen sejati (seperti dalam II Ptr. 2:11), atau kumpulan orang yang mengikuti pandangan-pandangan keliru atau pantas dicela, atau sebagai kombinasi dari dua pengertian itu, "perselisihan atau perpecahan." Definisi "perselisihan" terkemudian ini adalah terjemahan yang diberikan oleh 'Mayer mengenai ayat ini. Salinan-salinan revisi Amerika menerjemahkan kata itu sebagai "golongan-golongan," membiarkan ekspresi "roh pemecah" sebagai catatan pinggir.




Artikel yang terkait dengan Matius:


TIP #16: Tampilan Pasal untuk mengeksplorasi pasal; Tampilan Ayat untuk menganalisa ayat; Multi Ayat/Kutipan untuk menampilkan daftar ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA