Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Markus 15:33

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Mrk 15:33

Pada jam dua belas, kegelapan meliputi seluruh daerah itu dan berlangsung sampai jam tiga. z 

AYT (2018)

Pada saat jam keenam tiba, terjadi kegelapan di seluruh tanah itu sampai pada jam kesembilan.

TL (1954) ©

SABDAweb Mrk 15:33

Setelah sampai pukul dua belas tengah hari, gelaplah seluruh tanah itu sampai pukul tiga petang.

BIS (1985) ©

SABDAweb Mrk 15:33

Pada tengah hari, selama tiga jam seluruh negeri itu menjadi gelap.

TSI (2014)

Mulai jam dua belas siang, tiba-tiba seluruh daerah itu menjadi gelap sampai jam tiga sore.

MILT (2008)

Dan, setelah tiba jam keenam, terjadilah kegelapan atas seluruh tanah itu sampai jam kesembilan.

Shellabear 2011 (2011)

Pada pukul dua belas siang, seluruh wilayah itu menjadi gelap sampai pukul tiga sore.

AVB (2015)

Pada jam keenam hingga jam kesembilan, seluruh negeri itu diselubungi kegelapan.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Mrk 15:33

Pada jam
<5610>
dua belas
<1623>
, kegelapan
<4655>
meliputi seluruh
<3650>
daerah
<1093>
itu dan berlangsung sampai
<2193>
jam
<5610>
tiga
<1766>
.

[<2532> <1096> <1096> <1909>]
TL ITL ©

SABDAweb Mrk 15:33

Setelah
<2532>
sampai pukul
<1096> <5610>
dua belas tengah
<1623>
hari, gelaplah
<4655> <1096> <1909>
seluruh
<3650>
tanah
<1093>
itu sampai
<2193>
pukul
<5610>
tiga petang
<1766>
.
AYT ITL
Pada saat jam
<5610>
keenam
<1623>
tiba, terjadi
<1096>
kegelapan
<4655>
di
<1909>
seluruh
<3650>
tanah
<1093>
itu sampai
<2193>
pada jam
<5610>
kesembilan
<1766>
.

[<2532> <1096>]
AVB ITL
Pada jam
<5610>
keenam
<1623>
hingga
<2193>
jam
<5610>
kesembilan
<1766>
, seluruh
<3650>
negeri
<1093>
itu diselubungi
<1096>
kegelapan
<4655>
.

[<2532> <1096> <1909>]
GREEK
και
<2532>
CONJ
γενομενης
<1096> <5637>
V-2ADP-GSF
ωρας
<5610>
N-GSF
εκτης
<1623>
A-GSF
σκοτος
<4655>
N-NSN
εγενετο
<1096> <5633>
V-2ADI-3S
εφ
<1909>
PREP
ολην
<3650>
A-ASF
την
<3588>
T-ASF
γην
<1093>
N-ASF
εως
<2193>
CONJ
ωρας
<5610>
N-GSF
ενατης
<1766>
A-GSF
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Mrk 15:33

1 Pada jam dua belas, kegelapan 2  meliputi seluruh daerah itu dan berlangsung sampai jam tiga.

[+] Bhs. Inggris



TIP #12: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab saja. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA