Yohanes 1:45 
KonteksTB (1974) © SABDAweb Yoh 1:45 |
Filipus bertemu dengan Natanael h dan berkata kepadanya: "Kami telah menemukan Dia, yang disebut oleh Musa dalam kitab Taurat i dan oleh para nabi, j yaitu Yesus, anak Yusuf k dari Nazaret. l " |
AYT (2018) | Filipus bertemu dengan Natanael dan berkata kepadanya, “Kami telah menemukan Dia yang dituliskan oleh Musa dalam Hukum Taurat dan oleh para nabi, yaitu Yesus dari Nazaret, anak Yusuf.” |
TL (1954) © SABDAweb Yoh 1:45 |
Kemudian berjumpa Pilipus itu dengan Natanael, lalu berkata kepadanya, "Kami sudah jumpa Dia, yang dari hal-Nya disuratkan oleh Musa di dalam Taurat, dan oleh segala nabi, yaitu Yesus, anak Yusuf, orang Nazaret." |
BIS (1985) © SABDAweb Yoh 1:45 |
Filipus bertemu dengan Natanael dan berkata kepadanya, "Kami sudah menemukan orang yang disebut oleh Musa dalam Buku Hukum Allah, dan yang diwartakan oleh nabi-nabi. Dia itu Yesus dari Nazaret, anak Yusuf." |
TSI (2014) | Sesudah itu, Filipus mencari Natanael dan berkata kepadanya, “Kami sudah menemukan orang yang dinubuatkan Musa dalam Kitab hukum Taurat dan yang dinubuatkan oleh para nabi juga. Dia adalah Yesus anak Yusuf, dari kampung Nazaret.” |
MILT (2008) | Filipus bertemu Natanael dan berkata kepadanya, "Kami telah bertemu YESUS anak Yusuf, dari Nazaret, yang telah Musa tuliskan dalam torat dan kitab para nabi." |
Shellabear 2011 (2011) | Kemudian Filipus menemui Natanael dan berkata kepadanya, "Kami sudah bertemu dengan Dia yang dituliskan oleh Musa dalam Kitab Suci Taurat dan juga nabi-nabi, yaitu Isa bin Yusuf dari Nazaret." |
AVB (2015) | Filipus pula mendapatkan Natanael dan berkata, “Kami telah bertemu dengan orang yang disebut oleh Musa dalam kitab Taurat dan oleh nabi-nabi. Orang itu ialah Yesus anak Yusuf dari Nazaret.” |
![]()
[+] Bhs. Inggris
![]()
[+] Bhs. Indonesia
![]()
[+] Bhs. Suku
![]()
[+] Kuno
|
TB ITL © SABDAweb Yoh 1:45 |
|
TL ITL © SABDAweb Yoh 1:45 |
Kemudian berjumpa <2147> Pilipus <5376> itu dengan Natanael <3482> , lalu <2532> berkata <3004> kepadanya <846> , "Kami sudah jumpa <2147> Dia <846> , yang dari hal-Nya <3739> disuratkan <1125> oleh Musa <3475> di <1722> dalam Taurat <3551> , dan <2532> oleh segala nabi <4396> , yaitu Yesus <2424> , anak <5207> Yusuf <2501> , orang Nazaret <3478> ." |
AYT ITL | |
AVB ITL | Filipus <5376> pula mendapatkan <2147> Natanael <3482> dan <2532> berkata <3004> , “Kami telah bertemu <2147> dengan orang yang <3739> disebut <1125> oleh Musa <3475> dalam <1722> kitab Taurat <3551> dan <2532> oleh nabi-nabi <4396> . Orang itu ialah Yesus <2424> anak <5207> Yusuf <2501> dari <575> Nazaret <3478> .” [<846>] |
GREEK WH | |
GREEK SR | |
![]() [+] Bhs. Inggris |
TB+TSK (1974) © SABDAweb Yoh 1:45 |
2 5 3 Filipus bertemu dengan Natanael 1 dan 4 berkata kepadanya: "Kami telah menemukan Dia, yang disebut oleh Musa dalam kitab Taurat dan 4 oleh para nabi 4 , yaitu Yesus 6 , anak 7 Yusuf dari Nazaret." |
![]() [+] Bhs. Inggris |