Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Kejadian 11:2

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Kej 11:2

Maka berangkatlah mereka ke sebelah timur dan menjumpai tanah datar di tanah Sinear 1 , l  lalu menetaplah mereka di sana.

AYT (2018)

Dalam perjalanan ke timur, mereka menemukan dataran di tanah Sinear dan menetap di sana.

TL (1954) ©

SABDAweb Kej 11:2

Maka sekali peristiwa, tatkla mereka itu berjalan ke sebelah timur, didapatinya akan suatu padang luas di tanah Siniar, lalu diamlah mereka itu di sana.

BIS (1985) ©

SABDAweb Kej 11:2

Ketika mereka mengembara ke sebelah timur, sampailah mereka di sebuah dataran di Babilonia, lalu menetap di sana.

TSI (2014)

Waktu mereka mengembara ke arah timur, sampailah mereka di sebuah dataran, yaitu negeri yang kemudian disebut Babel. Mereka pun mulai menetap di sana.

MILT (2008)

Dan terjadilah, dalam perjalanan mereka dari timur, dan mereka menemukan lembah di tanah Sinear, maka menetaplah mereka di sana.

Shellabear 2011 (2011)

Pada waktu mereka mengadakan perjalanan ke sebelah timur, mereka mendapati suatu dataran di Tanah Sinear lalu tinggal di situ.

AVB (2015)

Sewaktu perjalanan mereka ke sebelah timur, mereka menemukan dataran di Tanah Sinear lalu menetaplah mereka di situ.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Kej 11:2

Maka berangkatlah
<05265>
mereka ke sebelah timur
<06924>
dan menjumpai
<04672>
tanah datar
<01237>
di tanah
<0776>
Sinear
<08152>
, lalu menetaplah
<03427>
mereka di sana
<08033>
.

[<01961>]
TL ITL ©

SABDAweb Kej 11:2

Maka sekali peristiwa, tatkla
<01961>
mereka itu berjalan
<05265>
ke sebelah timur
<06924>
, didapatinya
<04672>
akan suatu padang luas
<01237>
di tanah
<0776>
Siniar
<08152>
, lalu diamlah
<03427>
mereka itu di sana
<08033>
.
AYT ITL
Dalam perjalanan
<05265>
ke timur
<06924>
, mereka menemukan
<04672>
dataran
<01237>
di tanah
<0776>
Sinear
<08152>
dan menetap
<03427>
di sana
<08033>
.

[<01961>]
AVB ITL
Sewaktu
<01961>
perjalanan
<05265>
mereka ke sebelah timur
<06924>
, mereka menemukan
<04672>
dataran
<01237>
di Tanah
<0776>
Sinear
<08152>
lalu menetaplah
<03427>
mereka di situ
<08033>
.
HEBREW
Ms
<08033>
wbsyw
<03427>
rens
<08152>
Urab
<0776>
heqb
<01237>
waumyw
<04672>
Mdqm
<06924>
Meonb
<05265>
yhyw (11:2)
<01961>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Kej 11:2

Maka berangkatlah mereka ke sebelah timur dan menjumpai tanah datar di tanah Sinear 1 , l  lalu menetaplah mereka di sana.

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Kej 11:2

Maka berangkatlah mereka ke sebelah timur 1  dan menjumpai tanah datar di tanah Sinear 2 , lalu menetaplah mereka di sana.

Catatan Full Life

Kej 11:2 1

Nas : Kej 11:2

Sinear adalah nama yang dipakai PL untuk wilayah Sumer kuno dan kemudian Babilon atau Mesopotamia.

[+] Bhs. Inggris



TIP #21: Untuk mempelajari Sejarah/Latar Belakang kitab/pasal Alkitab, gunakan Boks Temuan pada Tampilan Alkitab. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA