Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Wahyu 7:1

TB ©

Kemudian dari pada itu aku melihat empat malaikat berdiri pada keempat penjuru bumi dan mereka menahan keempat angin bumi, supaya jangan ada angin bertiup di darat, atau di laut atau di pohon-pohon.

AYT

Setelah itu, aku melihat empat malaikat berdiri di empat penjuru bumi, sedang menahan keempat angin bumi supaya tidak ada yang bertiup di darat, di laut, ataupun di pohon-pohon.

TL ©

Kemudian daripada itu aku tampak empat malaekat terdiri pada keempat penjuru alam, memegang keempat mata angin, supaya jangan angin bertiup di bumi atau di laut atau di atas sesuatu pohon kayu.

BIS ©

Setelah itu, saya melihat empat orang malaikat berdiri pada keempat penjuru bumi. Mereka menahan keempat angin di bumi supaya jangan ada angin yang bertiup di darat atau di laut, atau di pohon-pohon.

TSI

Sesudah kejadian itu, saya melihat lagi empat malaikat berdiri pada keempat penjuru bumi. Mereka menahan keempat angin bumi, yaitu timur, barat, utara, selatan, sehingga angin tidak bertiup di mana-mana, baik di darat, di laut, maupun di pepohonan.

MILT

Dan sesudah hal-hal ini, aku melihat empat malaikat yang berdiri pada keempat penjuru bumi yang memegang keempat mata angin bumi sehingga angin tidak dapat berhembus di atas darat, tidak juga di atas laut, maupun di atas setiap pohon.

Shellabear 2011

Setelah itu aku melihat pula empat malaikat berdiri pada empat penjuru bumi. Mereka menahan keempat mata angin di bumi supaya angin jangan bertiup di bumi, di laut, ataupun di pohon-pohon.

AVB

Selepas itu, kulihat empat malaikat berdiri di empat penjuru bumi dan menahan keempat-empat angin di bumi supaya tidak ada angin yang bertiup di darat, di laut, atau di pokok.


TB ITL ©

Kemudian
<3326>
dari pada itu
<5124>
aku melihat
<3708>
empat
<5064>
malaikat
<32>
berdiri
<2476>
pada
<1909>
keempat
<5064>
penjuru
<1137>
bumi
<1093>
dan mereka menahan
<2902>
keempat
<5064>
angin
<417>
bumi
<1093>
, supaya
<2443>
jangan
<3361>
ada angin
<417>
bertiup
<4154>
di
<1909>
darat
<1093>
, atau
<3383>
di
<1909>
laut
<2281>
atau
<3383>
di
<1909>
pohon-pohon
<1186>
. [
<3956>
]
TL ITL ©

Kemudian
<3326>
daripada itu aku
<5124>
tampak
<3708>
empat
<5064>
malaekat
<32>
terdiri
<2476>
pada
<1909>
keempat
<5064>
penjuru
<1137>
alam
<1093>
, memegang
<2902>
keempat
<5064>
mata angin
<417>
, supaya
<2443>
jangan
<3361>
angin
<417>
bertiup
<4154>
di
<1909>
bumi
<1093>
atau
<3383>
di
<1909>
laut
<2281>
atau
<3383>
di atas
<1909>
sesuatu
<3956>
pohon kayu
<1186>
.
AYT ITL
Setelah
<3326>
itu
<5124>
, aku melihat
<3708>
empat
<5064>
malaikat
<32>
berdiri
<2476>
di
<1909>
empat
<5064>
penjuru
<1137>
bumi
<1093>
, sedang menahan
<2902>
keempat
<5064>
angin
<417>
bumi
<1093>
supaya
<2443>
tidak
<3361>
ada yang bertiup
<4154>
di
<1909>
darat
<1093>
, di
<1909>
laut
<2281>
, ataupun
<3383>
di
<1909>
pohon-pohon
<1186>
. [
<417>

<3383>

<3956>
]
AVB ITL
Selepas
<3326>
itu
<5124>
, kulihat
<3708>
empat
<5064>
malaikat
<32>
berdiri
<2476>
di
<1909>
empat
<5064>
penjuru
<1137>
bumi
<1093>
dan menahan
<2902>
keempat-empat
<5064>
angin
<417>
di bumi
<1093>
supaya
<2443>
tidak ada
<3361>
angin
<417>
yang bertiup
<4154>
di
<1909>
darat
<1093>
, di
<1909>
laut
<2281>
, atau
<3383>
di
<1909>
pokok
<1186>
. [
<3383>

<3956>
]
GREEK
μετα
<3326>
PREP
τουτο
<5124>
D-ASN
ειδον
<3708> <5627>
V-2AAI-1S
τεσσαρας
<5064>
A-APM
αγγελους
<32>
N-APM
εστωτας
<2476> <5761>
V-RAP-APM
επι
<1909>
PREP
τας
<3588>
T-APF
τεσσαρας
<5064>
A-APF
γωνιας
<1137>
N-APF
της
<3588>
T-GSF
γης
<1093>
N-GSF
κρατουντας
<2902> <5723>
V-PAP-APM
τους
<3588>
T-APM
τεσσαρας
<5064>
A-APM
ανεμους
<417>
N-APM
της
<3588>
T-GSF
γης
<1093>
N-GSF
ινα
<2443>
CONJ
μη
<3361>
PRT-N
πνεη
<4154> <5725>
V-PAS-3S
ανεμος
<417>
N-NSM
επι
<1909>
PREP
της
<3588>
T-GSF
γης
<1093>
N-GSF
μητε
<3383>
CONJ
επι
<1909>
PREP
της
<3588>
T-GSF
θαλασσης
<2281>
N-GSF
μητε
<3383>
CONJ
επι
<1909>
PREP
παν
<3956>
A-ASN
δενδρον
<1186>
N-ASN

TB ©

Kemudian dari pada itu aku melihat empat malaikat berdiri pada keempat penjuru bumi dan mereka menahan keempat angin bumi, supaya jangan ada angin bertiup di darat, atau di laut atau di pohon-pohon.

TB+TSK (1974) ©

Kemudian dari pada itu aku melihat empat malaikat berdiri pada keempat penjuru bumi dan mereka menahan keempat angin bumi, supaya jangan ada angin bertiup di darat, atau di laut atau di pohon-pohon.

Catatan Full Life

Why 7:1 

Nas : Wahy 7:1

Pasal Wahy 7:1-17 merupakan sebuah selingan antara meterai keenam dan ketujuh, yang menyingkapkan keadaan mereka yang setia kepada Kristus selama masa kesengsaraan besar itu. Mereka yang berdiri teguh bagi Allah (Wahy 6:17) terdiri atas orang-orang Yahudi (ayat Wahy 7:3-8) dan orang-orang bukan Yahudi (ayat Wahy 7:9-10,13-15). Mereka menerima Injil yang kekal yang diberitakan oleh para malaikat (Wahy 14:6).


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=66&chapter=7&verse=1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)