Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

1 Petrus 4:15

TB ©

Janganlah ada di antara kamu yang harus menderita sebagai pembunuh atau pencuri atau penjahat, atau pengacau.

AYT

Akan tetapi, jangan ada di antara kamu yang menderita sebagai pembunuh, pencuri, pelaku kejahatan, atau sebagai orang yang suka mencampuri urusan orang lain.

TL ©

Biarlah jangan barang seorang di antara kamu merasai sengsara sebagai seorang pembunuh atau pencuri atau seorang yang berbuat jahat, atau seorang yang masuk campur di dalam perkara orang lain;

BIS ©

Janganlah seorang pun dari antara kalian menderita karena ia pembunuh, atau pencuri, atau penjahat, atau karena ia mencampuri urusan orang lain.

TSI

Kalau kamu menderita karena menjadi pembunuh, pencuri, penjahat, atau karena mencampuri urusan orang lain, kamu seharusnya malu.

MILT

Karenanya, jangan ada seorang pun di antara kamu yang menderita sebagai pembunuh, atau pencuri, atau yang berbuat jahat, atau sebagai penggerecok orang lain;

Shellabear 2011

Karena itu jangan ada seorang pun dari antara kamu yang menanggung kesusahan sebagai seorang pembunuh, atau pencuri, atau penjahat, atau orang yang suka mencampuri urusan orang lain.

AVB

Namun demikian, janganlah seorang pun antara kamu menderita kerana kesalahan membunuh, mencuri, berbuat jahat atau mencampuri hal orang.


TB ITL ©

Janganlah
<3361>
ada
<5100>
di antara kamu
<5216>
yang harus menderita
<3958>
sebagai
<5613>
pembunuh
<5406>
atau
<2228>
pencuri
<2812>
atau
<2228>
penjahat
<2555>
, atau
<2228>
pengacau
<244>
. [
<1063>

<5613>
]
TL ITL ©

Biarlah
<1063>
jangan
<3361>
barang seorang
<5100>
di antara kamu
<5216>
merasai sengsara
<3958>
sebagai
<5613>
seorang pembunuh
<5406>
atau
<2228>
pencuri
<2812>
atau
<2228>
seorang yang berbuat jahat
<2555>
, atau
<2228>
seorang yang masuk campur di dalam perkara orang lain
<244>
;
AYT ITL
Akan tetapi
<1063>
, jangan
<3361>
ada
<5100>
di antara kamu
<5216>
yang menderita
<3958>
sebagai
<5613>
pembunuh
<5406>
, pencuri
<2812>
, pelaku kejahatan
<2555>
, atau
<2228>
sebagai
<5613>
orang yang suka mencampuri urusan orang lain
<244>
. [
<2228>

<2228>
]
AVB ITL
Namun
<1063>
demikian, janganlah
<3361>
seorang
<5100>
pun antara kamu
<5216>
menderita
<3958>
kerana
<5613>
kesalahan membunuh
<5406>
, mencuri
<2812>
, berbuat jahat
<2555>
atau
<2228>
mencampuri hal orang
<244>
. [
<2228>

<2228>

<5613>
]
GREEK
μη
<3361>
PRT-N
γαρ
<1063>
CONJ
τις
<5100>
X-NSM
υμων
<5216>
P-2GP
πασχετω
<3958> <5720>
V-PAM-3S
ως
<5613>
ADV
φονευς
<5406>
N-NSM
η
<2228>
PRT
κλεπτης
<2812>
N-NSM
η
<2228>
PRT
κακοποιος
<2555>
A-NSM
η
<2228>
PRT
ως
<5613>
ADV
αλλοτριεπισκοπος
<244>
N-NSM

TB+TSK (1974) ©

Janganlah ada di antara kamu yang harus menderita sebagai pembunuh atau pencuri atau penjahat, atau pengacau.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=60&chapter=4&verse=15
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)