Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

1 Petrus 2:6

TB ©

Sebab ada tertulis dalam Kitab Suci: "Sesungguhnya, Aku meletakkan di Sion sebuah batu yang terpilih, sebuah batu penjuru yang mahal, dan siapa yang percaya kepada-Nya, tidak akan dipermalukan."

AYT

Karena Kitab Suci berkata, “Lihatlah, Aku meletakkan sebuah batu di Sion, sebuah batu penjuru yang terpilih dan yang berharga, dan siapa pun yang percaya kepada-Nya tidak akan dipermalukan.”

TL ©

Karena ada tersurat di dalam Alkitab: Bahwa Aku ada membubuh di dalam Sion sebuah batu penjuru yang terpilih, lagi indah; maka orang yang percaya akan Dia tiada akan diberi malu.

BIS ©

Karena di dalam Alkitab tertulis begini, "Aku telah memilih sebuah batu berharga, yang Kutempatkan di Sion sebagai batu utama; dan orang yang percaya kepada-Nya tidak akan dikecewakan."

TSI

Hal ini sesuai dengan yang tertulis dalam Firman TUHAN, “Lihatlah, Aku memilih sebuah batu yang sangat Aku hargai, dan meletakkan batu itu sebagai fondasi di Rumah-Ku di Yerusalem. Semua orang yang percaya kepada-Nya tidak akan kecewa.”

MILT

karena hal itu pun tercantum di dalam kitab suci, "Lihatlah, Aku meletakkan di Sion batu penjuru utama yang terpilih, yang berharga, dan orang yang percaya kepada-Nya sekali-kali tidak dipermalukan."

Shellabear 2011

Karena telah tersurat di dalam Kitab Suci, "Sesungguhnya Aku menempatkan di Sion sebuah batu penjuru yang terpilih dan berharga. Orang yang percaya kepada-Nya tidak akan dipermalukan."

AVB

Ada tersurat dalam Kitab Suci: “Lihatlah, Kuletakkan di Sion, batu asas yang terpilih, berharga, dan sesiapa yang percaya kepada-Nya tidak akan diaibkan.”


TB ITL ©

Sebab
<1360>
ada tertulis
<4023>
dalam
<1722>
Kitab Suci
<1124>
: "Sesungguhnya
<2400>
, Aku meletakkan
<5087>
di
<1722>
Sion
<4622>
sebuah batu
<3037>
yang terpilih
<1588>
, sebuah batu penjuru
<204>
yang mahal
<1784>
, dan
<2532>
siapa yang percaya
<4100>
kepada-Nya
<1909>

<846>
, tidak
<3756>

<3361>
akan dipermalukan
<2617>
."
TL ITL ©

Karena
<1360>
ada tersurat
<4023>
di dalam
<1722>
Alkitab
<1124>
: Bahwa
<2400>
Aku ada membubuh
<5087>
di dalam
<1722>
Sion
<4622>
sebuah batu
<3037>
penjuru
<204>
yang terpilih
<1588>
, lagi indah
<1784>
; maka
<2532>
orang yang percaya
<4100>
akan
<1909>
Dia
<846>
tiada
<3756>

<3361>
akan diberi malu
<2617>
.
AYT ITL
Karena
<1360>
Kitab Suci
<1124>
berkata
<4023>
, "Lihatlah
<2400>
, Aku meletakkan
<5087>
sebuah batu
<3037>
di
<1722>
Sion
<4622>
, sebuah batu penjuru
<204>
yang terpilih
<1588>
dan yang mulia
<1784>
, dan
<2532>
siapa pun yang
<3588>
percaya
<4100>
kepada-Nya
<1909>

<846>
tidak
<3756>

<3361>
akan dipermalukan
<2617>
." [
<1722>
]
AVB ITL
Ada tersurat
<4023>
dalam
<1722>
Kitab Suci
<1124>
: “Lihatlah
<2400>
, Kuletakkan
<5087>
di
<1722>
Sion
<4622>
, batu
<3037>
asas
<204>
yang terpilih
<1588>
, berharga
<1784>
, dan
<2532>
sesiapa
<3588>
yang percaya
<4100>
kepada-Nya
<1909>

<846>
tidak akan
<3756>

<3361>
diaibkan
<2617>
.” [
<1360>
]
GREEK
διοτι
<1360>
CONJ
περιεχει
<4023> <5719>
V-PAI-3S
εν
<1722>
PREP
γραφη
<1124>
N-DSF
ιδου
<2400> <5628>
V-2AAM-2S
τιθημι
<5087> <5719>
V-PAI-1S
εν
<1722>
PREP
σιων
<4622>
N-PRI
λιθον
<3037>
N-ASM
{VAR1: εκλεκτον
<1588>
A-ASM
ακρογωνιαιον
<204>
A-ASM
} {VAR2: ακρογωνιαιον
<204>
A-ASM
εκλεκτον
<1588>
A-ASM
} εντιμον
<1784>
A-ASM
και
<2532>
CONJ
ο
<3588>
T-NSM
πιστευων
<4100> <5723>
V-PAP-NSM
επ
<1909>
PREP
αυτω
<846>
P-DSM
ου
<3756>
PRT-N
μη
<3361>
PRT-N
καταισχυνθη
<2617> <5686>
V-APS-3S

TB+TSK (1974) ©

Sebab ada tertulis dalam Kitab Suci: "Sesungguhnya, Aku meletakkan di Sion sebuah batu yang terpilih, sebuah batu penjuru yang mahal, dan siapa yang percaya kepada-Nya, tidak akan dipermalukan."


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=60&chapter=2&verse=6
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)