Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Ibrani 7:22

TB ©

demikian pula Yesus adalah jaminan dari suatu perjanjian yang lebih kuat.

AYT

Karena sumpah ini, Yesus telah menjadi jaminan dari perjanjian yang lebih baik.

TL ©

Demikian juga Ia menjadi pengaku atas perjanjian yang terlebih baik.

BIS ©

Dengan ini pula Yesus menjadi jaminan untuk suatu perjanjian yang lebih baik.

TSI

Jadi, karena Allah bersumpah demikian, nyatalah bahwa perjanjian yang baru ini lebih terjamin daripada perjanjian-perjanjian yang lama dengan nenek moyang Israel. Dan nyatalah juga bahwa Yesus adalah Perantara kita dalam perjanjian yang baru.

MILT

Sedemikian besar itulah YESUS telah menjadi jaminan dari sebuah perjanjian yang lebih kuat.

Shellabear 2011

Dengan demikian, Isa telah menjadi jaminan dari perjanjian yang lebih baik.

AVB

Dengan demikian Yesus menjadi jaminan yang lebih kukuh bagi perjanjian yang lebih baik.


TB ITL ©

demikian pula
<2596>
Yesus
<2424>
adalah jaminan
<1450>
dari suatu perjanjian
<1242>
yang lebih kuat
<2909>
. [
<5118>

<2532>

<1096>
]
TL ITL ©

Demikian juga Ia menjadi pengaku
<1450>
atas perjanjian
<1242>
yang terlebih baik.
AYT ITL
Karena
<2596>
sumpah ini, Yesus
<2424>
telah menjadi
<1096>
jaminan
<1450>
dari perjanjian
<1242>
yang lebih baik
<2909>
. [
<5118>

<2532>
]
AVB ITL
Dengan demikian
<2596>
Yesus
<2424>
menjadi jaminan
<1450>
yang lebih
<5118>
kukuh bagi perjanjian
<1242>
yang lebih baik
<2909>
. [
<2532>

<1096>
]
GREEK
κατα
<2596>
PREP
τοσουτο
<5118>
D-ASN
{VAR1: και
<2532>
CONJ
} {VAR2: [και]
<2532>
CONJ
} κρειττονος
<2909>
A-GSF
διαθηκης
<1242>
N-GSF
γεγονεν
<1096> <5754>
V-2RAI-3S
εγγυος
<1450>
A-NSM
ιησους
<2424>
N-NSM

TB+TSK (1974) ©

demikian pula Yesus adalah jaminan dari suatu perjanjian yang lebih kuat.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=58&chapter=7&verse=22
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)