Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Kisah Para Rasul 10:19

TB ©

Dan ketika Petrus sedang berpikir tentang penglihatan itu, berkatalah Roh: "Ada tiga orang mencari engkau.

AYT

Sementara Petrus sedang merenungkan penglihatan itu, Roh berkata kepadanya, “Lihatlah, ada tiga orang pria yang sedang mencarimu.

TL ©

Sementara Petrus lagi memikirkan penglihatannya itu, kata Roh kepadanya, "Tengok, ada tiga orang mencari engkau.

BIS ©

Sementara Petrus masih saja terus berusaha mengetahui arti dari penglihatan itu, Roh Allah berkata kepadanya, "Hai Petrus, ada tiga orang sedang mencari engkau.

TSI

Sementara Petrus masih memikirkan tentang penglihatan itu, Roh Kudus berkata kepadanya, “Dengar Petrus! Ada tiga orang sedang mencarimu.

MILT

Dan sementara Petrus sedang merenung tentang penglihatan itu, Roh berkata kepadanya, "Lihatlah, ada tiga orang yang sedang mencarimu.

Shellabear 2011

Petrus masih sedang memikirkan tentang penglihatannya itu ketika Ruh Allah berkata kepadanya, "Ada tiga orang mencarimu.

AVB

Petrus masih lagi memikirkan penglihatannya itu. Roh Kudus berkata kepadanya, “Ada tiga orang mencarimu.


TB ITL ©

Dan ketika
<1161>
Petrus
<4074>
sedang berpikir
<1760>
tentang
<4012>
penglihatan
<3705>
itu, berkatalah
<3004>
Roh
<4151>
: "Ada tiga
<1417>
orang
<435>
mencari
<2212>
engkau
<4571>
. [
<2400>
]
TL ITL ©

Sementara
<1161>
Petrus
<4074>
lagi memikirkan
<1760>
penglihatannya
<4012>

<3705>
itu, kata
<3004>
Roh
<4151>
kepadanya, "Tengok
<2400>
, ada
<435>
tiga
<1417>
orang
<435>
mencari
<2212>
engkau
<4571>
.
AYT ITL
Sementara
<1161>
Petrus
<4074>
sedang merenungkan
<1760>
penglihatan
<3705>
itu, Roh
<4151>
berkata
<3004>
kepadanya, "Lihatlah
<2400>
, ada tiga
<1417>
orang pria
<435>
yang sedang mencarimu
<2212>
. [
<4012>

<4571>
]
AVB ITL
Petrus
<4074>
masih lagi memikirkan
<1760>
penglihatannya
<3705>
itu. Roh Kudus
<4151>
berkata
<3004>
kepadanya, “Ada tiga
<1417>
orang
<435>
mencarimu
<2212>
. [
<1161>

<4012>

<2400>

<4571>
]
GREEK
του
<3588>
T-GSM
δε
<1161>
CONJ
πετρου
<4074>
N-GSM
διενθυμουμενου
<1760> <5740>
V-PNP-GSM
περι
<4012>
PREP
του
<3588>
T-GSN
οραματος
<3705>
N-GSN
ειπεν
<3004> <5627>
V-2AAI-3S
{VAR2: [αυτω]
<846>
P-DSM
} το
<3588>
T-NSN
πνευμα
<4151>
N-NSN
ιδου
<2400> <5628>
V-2AAM-2S
ανδρες
<435>
N-NPM
{VAR1: δυο
<1417>
A-NUI
} {VAR2: τρεις
<5140>
A-NPM
} ζητουντες
<2212> <5723>
V-PAP-NPM
σε
<4571>
P-2AS

TB ©

Dan ketika Petrus sedang berpikir tentang penglihatan itu, berkatalah Roh: "Ada tiga orang mencari engkau.

TB+TSK (1974) ©

Dan ketika Petrus sedang berpikir tentang penglihatan itu, berkatalah Roh: "Ada tiga orang mencari engkau.

Catatan Full Life

Kis 10:19 

Nas : Kis 10:19

Roh Kudus menginginkan semua orang diselamatkan (Mat 28:19; 2Pet 3:9). Karena para rasul telah menerima Roh Kudus, maka mereka juga menginginkan semua orang diselamatkan. Akan tetapi, secara intelektual mereka belum sadar bahwa keselamatan kini tidak terbatas pada orang Israel saja, tetapi terbuka bagi semua bangsa (ayat Kis 10:34-35). Roh Kuduslah yang memberikan gereja visi yang lebih luas. Dalam kitab ini Roh Kudus merupakan kuasa usaha misi dengan menuntun gereja kepada daerah-daerah pekabaran Injil baru (Kis 8:29,39; 11:11-12; 13:2,4; Kis 16:6; Kis 19:21). Pencurahan Roh Kudus serta dorongan untuk mengabarkan Injil selalu berjalan bersama-sama (bd. Kis 1:8). Bahkan hingga dewasa ini, banyak orang percaya mendambakan keselamatan dari kalangan yang dekat dengan mereka, namun belum memahami sepenuhnya maksud Roh Kudus untuk misi sedunia

(lihat cat. --> Mat 28:19;

lihat cat. --> Luk 24:47).

[atau ref. Mat 28:19; Luk 24:47]


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=44&chapter=10&verse=19
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)