Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Lukas 9:9

TB ©

Tetapi Herodes berkata: "Yohanes telah kupenggal kepalanya. Siapa gerangan Dia ini, yang kabarnya melakukan hal-hal demikian?" Lalu ia berusaha supaya dapat bertemu dengan Yesus.

AYT

Herodes berkata, “Aku sudah memenggal kepala Yohanes. Jadi, siapakah Orang ini yang tentang-Nya kudengar kabar yang sedemikian?” Maka, Herodes sangat ingin untuk bertemu Yesus.

TL ©

Maka kata Herodes, "Bahwa Yahya itu sudah kupancung kepalanya; tetapi siapakah gerangan orang ini, yang dari hal-Nya kudengar demikian?" Lalu dicarinya jalan hendak melihat Dia.

BIS ©

Herodes berkata, "Saya sudah menyuruh orang memancung kepala Yohanes. Tetapi Orang ini, siapa sebenarnya Dia? Ada banyak yang sudah saya dengar tentang Dia." Maka Herodes berusaha untuk melihat Yesus.

TSI

Tetapi Herodes berkata, “Yohanes sudah dipenggal atas perintah saya sendiri. Jadi siapa sebenarnya orang itu?— yang saya dengar sering melakukan hal-hal luar biasa!” Oleh sebab itu Herodes terus berusaha untuk dapat menemui Yesus.

MILT

Dan Herodes berkata, "Aku telah memenggal kepala Yohanes. Namun, siapakah Dia ini, yang tentang-Nya aku dengar seperti itu?" Dan dia berusaha untuk melihat-Nya.

Shellabear 2011

Herodes berkata, "Yahya telah kupenggal kepalanya, tetapi siapakah sebenarnya orang ini, yang melakukan hal-hal yang kudengar itu?" Lalu Herodes berusaha supaya dapat bertemu dengan Isa.

AVB

Herodes berkata, “Yohanes itu telah kupancung kepalanya tetapi siapakah orang ini? Banyak perkara tentangnya telah aku dengar.” Oleh yang demikian, dia mencari jalan untuk menemui Yesus.


TB ITL ©

Tetapi
<1161>
Herodes
<2264>
berkata
<2036>
: "Yohanes
<2491>
telah kupenggal kepalanya
<1473>

<607>
. Siapa
<5101>
gerangan Dia
<1510>
ini
<3778>
, yang
<3739>
kabarnya
<191>
melakukan hal-hal demikian
<5108>
?" Lalu
<2532>
ia berusaha
<2212>
supaya dapat bertemu
<1492>
dengan Yesus
<846>
. [
<1161>

<4012>
]
TL ITL ©

Maka kata
<2036>
Herodes
<2264>
, "Bahwa Yahya
<2491>
itu sudah kupancung
<607>
kepalanya; tetapi
<1161>
siapakah
<5101>
gerangan
<1510>
orang ini
<3778>
, yang dari hal-Nya
<4012>
kudengar
<191>
demikian
<5108>
?" Lalu
<2532>
dicarinya
<2212>
jalan hendak melihat
<1492>
Dia
<846>
.
AYT ITL
Herodes
<2264>
berkata
<2036>
, "Aku
<1473>
sudah memenggal kepala
<607>
Yohanes
<2491>
. Jadi, siapakah
<5101>
Orang yang
<3739>
tentang-Nya
<3778>
kudengar
<191>
kabar yang sedemikian ini
<5108>
?" Maka
<2532>
, Herodes sangat ingin
<2212>
untuk bertemu
<1492>
Yesus
<846>
. [
<1161>

<1161>

<1510>

<4012>
]
AVB ITL
Herodes
<2264>
berkata
<2036>
, “Yohanes
<2491>
itu telah kupancung kepalanya
<607>
tetapi
<1161>
siapakah
<5101>
orang ini
<3778>
? Banyak perkara tentangnya telah aku dengar
<191>
.” Oleh yang demikian
<5108>
, dia mencari
<2212>
jalan untuk menemui
<1492>
Yesus
<846>
. [
<1161>

<1473>

<1510>

<4012>

<3739>

<2532>
]

TB+TSK (1974) ©

Tetapi Herodes berkata: "Yohanes telah kupenggal kepalanya. Siapa gerangan Dia ini, yang kabarnya melakukan hal-hal demikian?" Lalu ia berusaha supaya dapat bertemu dengan Yesus.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=42&chapter=9&verse=9
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)