Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Lukas 21:13

TB ©

Hal itu akan menjadi kesempatan bagimu untuk bersaksi.

AYT

Hal ini akan menjadi kesempatan bagimu untuk bersaksi.

TL ©

Maka akibatnya, kamu menaikkan saksi bagi-Ku.

BIS ©

Itulah kesempatan bagimu untuk memberitakan Kabar Baik dari Allah.

TSI

Hal itu merupakan kesempatan bagimu untuk bersaksi tentang Aku kepada mereka.

MILT

dan hal itu akan menjadi suatu kesaksian bagimu.

Shellabear 2011

Itulah kesempatan bagimu untuk memberi kesaksian.

AVB

Inilah peluang bagimu untuk memberikan kesaksian.


TB ITL ©

Hal itu akan menjadi
<576>
kesempatan bagimu
<5213>
untuk
<1519>
bersaksi
<3142>
.
TL ITL ©

Maka akibatnya, kamu
<5213>
menaikkan
<576>
saksi
<3142>
bagi-Ku
<1519>
.
AYT ITL
Namun, hal ini akan menjadi
<576>
kesempatan bagimu
<5213>
untuk
<1519>
bersaksi
<3142>
.
AVB ITL
Inilah peluang
<576>
bagimu
<5213>
untuk
<1519>
memberikan kesaksian
<3142>
.
GREEK
αποβησεται
<576> <5695>
V-FDI-3S
υμιν
<5213>
P-2DP
εις
<1519>
PREP
μαρτυριον
<3142>
N-ASN

TB ©

Hal itu akan menjadi kesempatan bagimu untuk bersaksi.

TB+TSK (1974) ©

Hal itu akan menjadi kesempatan bagimu untuk bersaksi.

Catatan Full Life

Luk 21:7-19 

Nas : Luk 21:7-19

Tanggapan Yesus terhadap pertanyaan para murid menghubungkan keruntuhan Yerusalem begitu erat dengan kedatangan-Nya kembali ke bumi setelah masa kesengsaraan sehingga sulit untuk membedakan antara bagian-bagian yang hanya berbicara mengenai Yerusalem dan yang berbicara tentang kedatangan-Nya yang kedua kali. Barangkali Yesus bermaksud bahwa keruntuhan Yerusalem menjadi suatu lambang dari kedatangan-Nya untuk menghakimi dunia ini.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=42&chapter=21&verse=13
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)