Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Lukas 1:20

TB ©

Sesungguhnya engkau akan menjadi bisu dan tidak dapat berkata-kata sampai kepada hari, di mana semuanya ini terjadi, karena engkau tidak percaya akan perkataanku yang akan nyata kebenarannya pada waktunya."

AYT

Namun, sekarang dengarlah! Kamu akan menjadi bisu dan tidak dapat berbicara sampai pada hari ketika hal-hal ini terjadi karena kamu tidak percaya pada perkataanku, yang akan digenapi pada waktunya.”

TL ©

Ingatlah, engkau akan menjadi kelu dan sekali-kali tiada dapat berkata-kata sehingga sampai kepada hari hal ini berlaku kelak, oleh sebab engkau tiada percaya akan perkataanku, yang akan disampaikan pada ketikanya."

BIS ©

Apa yang saya katakan, akan terjadi pada waktunya. Tetapi karena engkau tidak percaya, engkau nanti tidak dapat berbicara; engkau akan bisu sampai apa yang saya katakan itu terjadi."

TSI

Dengarlah! Apa yang sudah saya sampaikan kepadamu pasti akan terjadi pada waktunya. Tetapi karena kamu tidak percaya kata-kata saya, maka biarlah ini menjadi tandanya: Kamu akan menjadi bisu sampai apa yang saya katakan terjadi.”

MILT

Dan lihatlah, engkau akan menjadi bisu dan tidak dapat berbicara sampai saatnya hal ini terjadi, sebab engkau tidak percaya kepada perkataanku, yang akan digenapi pada waktunya."

Shellabear 2011

Sesungguhnya, semua itu akan menjadi kenyataan pada waktunya. Akan tetapi, karena engkau tidak percaya pada kata-kataku, maka engkau akan menjadi bisu dan tidak dapat berbicara sampai saatnya semua itu terjadi."

AVB

Ketahuilah, oleh sebab engkau tidak percaya kepada kata-kataku ini yang akan dipenuhi pada masanya, engkau akan menjadi bisu dan tidak dapat bertutur hingga pada hari semua perkara ini berlaku.”


TB ITL ©

Sesungguhnya
<2400>
engkau akan menjadi bisu
<4623>
dan
<2532>
tidak
<3361>
dapat
<1410>
berkata-kata
<2980>
sampai kepada
<891>
hari
<2250>
, di mana
<3739>
semuanya ini
<5023>
terjadi
<1096>
, karena
<473>
engkau
<3739>
tidak
<3756>
percaya
<4100>
akan perkataanku
<3056>

<3450>
yang
<3748>
akan nyata
<4137>
kebenarannya pada
<1519>
waktunya
<2540>

<846>
." [
<2532>

<1510>
]
TL ITL ©

Ingatlah
<2400>
, engkau akan menjadi
<1510>
kelu
<4623>
dan
<2532>
sekali-kali
<3361>
tiada dapat
<1410>
berkata-kata
<2980>
sehingga sampai
<891>
kepada hari
<2250>
hal ini
<5023>
berlaku
<1096>
kelak
<5023>
, oleh sebab
<473>
engkau tiada
<3756>
percaya
<4100>
akan perkataanku
<3056>

<3450>
, yang akan disampaikan
<4137>
pada ketikanya
<2540>
."
AYT ITL
Namun, sekarang dengarlah
<2400>
! Kamu akan menjadi
<1510>
bisu
<4623>
dan
<2532>
tidak
<3361>
dapat
<1410>
berbicara
<2980>
sampai
<891>
pada hari
<2250>
ketika hal-hal ini
<5023>
terjadi
<1096>
karena
<473>
kamu tidak
<3756>
percaya
<4100>
pada perkataanku
<3056>
, yang
<3748>
akan digenapi
<4137>
pada
<1519>
waktunya
<2540>
." [
<2532>

<3739>

<3739>

<3450>

<846>
]
AVB ITL
Ketahuilah
<2400>
, oleh sebab
<473>
engkau tidak
<3756>

<3588>
percaya
<4100>
kepada kata-kataku
<3056>
ini yang
<3748>
akan dipenuhi
<4137>
pada masanya
<2540>
, engkau akan menjadi bisu
<4623>
dan
<2532>
tidak
<3361>
dapat
<1410>
bertutur
<2980>
hingga
<891>
pada hari
<2250>
semua
<5023>
perkara ini berlaku.” [
<2532>

<1510>

<3739>

<1096>

<3739>

<3450>

<1519>

<846>
]
GREEK
και
<2532>
CONJ
ιδου
<2400> <5628>
V-2AAM-2S
εση
<2071> <5704>
V-FXI-2S
σιωπων
<4623> <5723>
V-PAP-NSM
και
<2532>
CONJ
μη
<3361>
PRT-N
δυναμενος
<1410> <5740>
V-PNP-NSM
λαλησαι
<2980> <5658>
V-AAN
αχρι
<891>
PREP
ης
<3739>
R-GSF
ημερας
<2250>
N-GSF
γενηται
<1096> <5638>
V-2ADS-3S
ταυτα
<5023>
D-NPN
ανθ
<473>
PREP
ων
<3739>
R-GPM
ουκ
<3756>
PRT-N
επιστευσας
<4100> <5656>
V-AAI-2S
τοις
<3588>
T-DPM
λογοις
<3056>
N-DPM
μου
<3450>
P-1GS
οιτινες
<3748>
R-NPM
πληρωθησονται
<4137> <5701>
V-FPI-3P
εις
<1519>
PREP
τον
<3588>
T-ASM
καιρον
<2540>
N-ASM
αυτων
<846>
P-GPM

TB+TSK (1974) ©

Sesungguhnya engkau akan menjadi bisu dan tidak dapat berkata-kata sampai kepada hari, di mana semuanya ini terjadi, karena engkau tidak percaya akan perkataanku yang akan nyata kebenarannya pada waktunya."


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=42&chapter=1&verse=20
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)